HUBUNGAN HARGA DIRI DENGAN KECEMASAN BERKOMUNIKASI TERHADAP LAWAN JENIS PADA REMAJA SISWI KELAS XI DI SMA MUHAMMADIYAH 6 PALEMBANG

ANGGARA, ARYADI (2018) HUBUNGAN HARGA DIRI DENGAN KECEMASAN BERKOMUNIKASI TERHADAP LAWAN JENIS PADA REMAJA SISWI KELAS XI DI SMA MUHAMMADIYAH 6 PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
jilid skripsi aryadi.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Harga diri adalah evaluasi yang dibuat individu untuk mempertahankan segala sesuatu yang berkenaan dengan dirinya yang diekspresikan dalam sikap setuju atau tidak setuju serta keyakinan dirinya untuk menjadi mampu, penting, berhasil dan berharga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara harga diri dengan kecemasan berkomunikasi pada remaja siswi. Subjek penelitian adalah remaja siswi. Data penelitian diperoleh dengan menggunakan skala harga diri dan skala kecemasan berkomunikasi. Teknik analisis statitistik yang digunakan adalah korelasi product moment. Hasil penelitian dengan menggunakan teknik analisis korelasi, diperoleh r sebesar-0,559, f sebesar 1,848. Hasil tersebut menunjukkan adanya hubungan yang negatif signifikan antara harga diri dan kecemasan berkomunikasi pada remaja siswi kelas XI di SMA Muhammadiyah 6 Palembang. Kata kunci : kecemasan berkomunikasi, harga diri, remaja

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (Umum)
Divisions: Fakultas Psikologi > 73201 - Psikologi Islam
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 13 Sep 2021 03:48
Last Modified: 13 Sep 2021 03:48
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/10125

Actions (login required)

View Item View Item