PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 10 PALEMBANG

YONO, SUKIRI (2016) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 10 PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img] Text
HALAMAN DEPAN SAMPAI DAFTAR LAMPIRAN.docx

Download (87kB)
[img] Text
BAB 1 OK.docx

Download (24kB)
[img] Text
BAB 2 OK.docx

Download (58kB)
[img] Text
BAB 3 OK.docx

Download (163kB)
[img] Text
BAB 5 OK.docx

Download (19kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran group investigation terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII di SMP Negeri 10 Palembang. Jenis penelitian yang digunakan adalah true experimental design dengan desain posttest-only control design. Populasi yang digunakan adalah seluruh siswa kelas VIII yang ada di SMP Negeri 10 Palembang tahun ajaran 2015/2016 yang terdiri dari dua belas kelas dengan jumlah siswa 470 siswa. Dari tempat populasi diambil sampel dengan menggunakan penentuan sampel teknik purposive sampling didapatkan dua kelas sampel yaitu kelas VIII.6 dengan jumlah 38 siswa sebagai kontrol dan kelas VIII.5 berjumlah 38 siswa sebagai kelas ekperimen. Penelitian ini dilakukan sebanyak empat kali pertemuan. Perlakuan yang diberikan yaitu kelas eksprimen dengan model investigasi kelompokdan kelas kontrol dengan metode konvensional pada materi Relasi dan Fungsi. Pada pertemuan akhir, kedua kelas dilakukan posttest untuk mengetahui adakah pengaruh hasil belajar matematika siswa setelah diberi perlakuan. Data penelitian ini dihasilkan dari observasi dan tes. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan maka dapat disimpulkan aktivitas siswa mengalami peningkatan dengan kategori aktif dengan rata-rata hasil akhir 74,32. Dan hasil belajar matematika siswa selama diterapkan model investigasi kelompok didapat〖 t〗_hitung=5,4207>t_tabel=1,9925 maka hipotesis nol (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima artinya ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe investigasi kelompok terhadap hasil belajar siswa kelas VIII di SMP Negeri 10 Palembang. Kata–kata kunci:Tipe Investigasi Kelompok, Aktivitas siswa, Hasil belajar matematika, Relasi dan fungsi.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? LB1603 ??
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 84202 - Pendidikan Matematika
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 13 Sep 2021 04:36
Last Modified: 13 Sep 2021 04:36
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/10251

Actions (login required)

View Item View Item