KASUS PENCURIAN KENDARAAN BEMOTOR DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG DITINJAU DARI KUHP DAN HUKUM PIDANA ISLAM PERIODE 2016-2018

Andika, Randi (2018) KASUS PENCURIAN KENDARAAN BEMOTOR DI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH PALEMBANG DITINJAU DARI KUHP DAN HUKUM PIDANA ISLAM PERIODE 2016-2018. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI RANDI ANDIKA.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan tinjauan antara Hukum Islam dan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana tentang tindak pidana pencurian serta perbedaan sanksi antara Hukum Islam dan KUHP terhadap tindak pidana tersebut. Untuk memperoleh data yang diinginkan, yakni membaca literatur-literatur yang berkaitan dengan judul skripsi. Hasil yang diperoleh penulis selama melakukan penelitian di UIN Raden Fatah Palembang dan Polsek Kemuning Tersangka Pencurian Kendaraan Bermotor di UIN Raden Fatah, di lakukan penangkapan dan penahan sesuai dengan prosedur serta sesuai putusan Hakim. KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) memandang pelaku Tindak Pidana Pencurian dikenakan sanksi sesuai dengan Pasal 362 KUHP Pidana Kurungan lima tahun penjara dan Hukum Islam memandang tindak pidana pencurian haruslah diberi hukuman berupa hukuman Potong Tangan sesuai dengan QS. Al-Maidah Ayat 38.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? Hukum ??
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 74231 - Hukum Pidana Islam (Jinayah)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 20 Sep 2021 07:44
Last Modified: 20 Sep 2021 07:44
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/11468

Actions (login required)

View Item View Item