RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ARSIP PADA DINAS KEARSIPAN PROVINSI SUMATERA SELATAN

ARDIANSYAH, M. HENDRA (2018) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ARSIP PADA DINAS KEARSIPAN PROVINSI SUMATERA SELATAN. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
M Hendra Ardiansyah (13540079).pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Dinas Kearsipan adalah salah satu Instansi pemerintahan yang bergerak dibidang kearsipan, dimana pengelolaan datanya masih menggunakan sistem pembukuan yakni menggunakan buku besar dalam mencatat pendataan arsip dan media penyimpanan masih menggunakan rak serta pengumuman dan agenda masih menggunakan media majalah dinding. Pemanfaatan komputer pada Dinas Kearsipan juga hanya sebatas melakukan aktifitas surat menyurat. Metode pengmbangan sistem informasi arsip kepegawaian menggunakan metode Prototype dengan alat pengembangan sistem berupa Flowchart, diagram konteks, DFD ( Data Flow Diagram) dan alat perancangan database yang diusulan berupa ERD (Entity Relationship Diagram). Implementasi program menggunakan bahasa pemograman PHP (Hypertext Processor), dengan database menggunkan SQL. Sistem informasi arsip kepegwaian aktif yang dirancang untuk membangun sintem informasi yang terkomputerisasi sehinga memudahkan dinas kearsipan dalam melakukan pengelolaan data arsip, pengumuman dan agenda. Kata Kunci : Sistem Informasi, Arsip, Dinas Kearsipan Provinsi Sumatera Selatan

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: 500 Sains dan Matematika > 500 Sains (Umum)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 57201 - Sistem Informasi
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 30 Sep 2021 06:40
Last Modified: 30 Sep 2021 06:40
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/14379

Actions (login required)

View Item View Item