Ngalap berkah pada makanan atau minuman sisa kiai dalam tinjauan etika Islam di Pondok Pesantren Al-Ittifaqiah Indralaya Ogan Ilir SumateraSelatan.

GITADARA, KLARA (2021) Ngalap berkah pada makanan atau minuman sisa kiai dalam tinjauan etika Islam di Pondok Pesantren Al-Ittifaqiah Indralaya Ogan Ilir SumateraSelatan. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1.pdf

Download (143kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3.pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5.pdf

Download (24kB) | Preview

Abstract

Pesantren merupakan salah satu implementasisistem pendidikan nasional.Dalam sejarahpesantrendikenalbukanhanyakarnasisike Islamannya,tetapijuga karena merupakan kulturIndonesia. 1 Pondok pesantrenmerupakaninstuisitertuayangmenjalankanfungsidanperan sebagailembagapersemaianajaranIslam diIndonesia,sepertinyapara penyebarIslam sudahmemilihpesantrenuntukmenyampaikanajaranajarannyadantidakterlepasdaricaraparapenyebarIslam tersebutyang memandangbahwacarapenyampaianajaranIslam dipesantrenlebih efisien,efektif,diterima dan mempunyaikelebihan lain dibandingkan dengansistem lain.Sepertiberdakwahdengancaramuluk-mulukdan karang-mengarangsaja. Pesantrensepertinyatelahmenyediakansesuatuuntukmemenuhi kebutuhansemuanyademiterwujudnyasebuahsistem pengajaranIslam berwatak rahmatan lilal-lamin (memberikasih sayang pada semua makhluk).2Ulama-ulamaterkenaldancendekiawanmuslim terkemukadi Indonesiainiialahyangberasaldaripondokpesantrensebagaimana diketahuipesantren ialah lembaga pendidikan tertua diIndonesia.3 PesantrenjugamemulaidakwahnyasejakIslamdatangpadaabadke-7M, artinyasudah14abadpesantrenmemulaidakwahnyadiIndonesiadengan perjalananpanjangitutentunyaditemuitantangan,hambatan,dukungan dariberbagaielemen masyarakat itu,sepertinya pesantren dapat menyikapinya dan menyelesaikannya tanpa ada gejolak konflik yang berarti,maknanyapesantrendilihatdarisatusisiterujidariberbagai tantangandantentangyangdihadapinya.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: 200 Agama > 297 Islam > 2x6 Sosial dan Budaya Islam
300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 390 Norma, etika dan tradisi
Ushuludin dan Pemikiran Islam > Aqidah dan Filsafat Islam
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam > 76232 - Aqidah dan Filsafat Islam
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 02 Nov 2021 03:36
Last Modified: 02 Nov 2021 03:36
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/18224

Actions (login required)

View Item View Item