Aprilia, Shinta (2021) PENGARUH PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CROSSWORLD PUZZLE TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA DI KELAS IV MI AL-MASHRI PANGKALAN BALAI. Masters thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.
|
Text
BAB I.pdf Download (200kB) | Preview |
|
|
Text
BAB V .pdf Download (155kB) | Preview |
Abstract
Dalam skripsi ini meneliti tentang “ pengaruh penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle terhadap minat belajar siswa di kelas IV MI Al-Mashri Pangkalan Balai” Tujuan dalam penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui minat belajar siswa pada pembelajaran tematik di MI Al-Mashri Pangkalan Balai. Minat belajar siswa sebelum dan sesudah penerapan penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan teknik pengumpulan data dokumentasi, observasi, angket. Hasil penelitian ini menunjukan. Penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle dapat digunakan sebagai salah satu cara untuk membentuk minat-minat baru pada siswa dalam belajar, crossword puzzle merupakan strategi pembelajaran yang baik dan menyenangkan tanpa kehilangan esensi belajar yang sedang berlangsung, awalnya guru membagi siswa menjadi 5 kelompok yang berisikan 4-5 orang perkelompok, kemudian guru memberikan soal kepada masing-masing kelompok, kemudian guru memberikan waktu untuk siswa berdiskusi dan menjawab pertanyaan, setelah soal tersebut selesai, guru kemudian meminta perwakilan siswa untuk menjawab soal yang terdapat di strategi pembelajaran crossworld puzzle yang telah disediakan oleh guru, kemudian siswa menjawab pertanyaan yang sudah didiskusikan dengan kelompoknya. Lalu guru meminta perwakilan kelompok untuk maju kedepan kelas. Minat belajar siswa sebelum penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle di MI Al-Mashri Pangkalan Balai berdasarkan hasil Pre-Test skor mean (63). Minat belajar siswa sesudah penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle di MI Al-Mashri Pangkalan Balai berdasarkan hasil Post-test skor maen (74) berdasarkan hasil pretest dan posttest mengalami peningkatan skor maen jika dibandingkan dengan 63(Pre-test) meningkat menjadi 74 (Post-test). Pengaruh penerapan strategi pembelajaran crossworld puzzle minat belajar siswa di MI Al-Mashri Pangkalan Balai. Berdasarkan uji “t” dengan menggunakan SPSS for windows 21 mengalami peningkatan Kata Kunci: Penerapan Strategi Pembelajaran Crossworld Puzzle, Minat Belajar
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penerapan Strategi Pembelajaran Crossworld Puzzle Minat Belajar |
Subjects: | Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Divisions: | Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | fakultas tarbiyah dan keguruan |
Date Deposited: | 30 Nov 2021 05:39 |
Last Modified: | 30 Nov 2021 05:39 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/18598 |
Actions (login required)
View Item |