Efektifitas Pelaksanaan Persidangan Perkara Pidana Melalui Konfrensi Video Dalam Rangka Pencegahaan Penyebaran Virus Corona Covid-19 Di Indonesia Dalam Perspektif Hukum Pidana Islam (Studi Di Pengadilan Negeri Kelas I-A Palembang)

PAHMISI, PAHMISI (2021) Efektifitas Pelaksanaan Persidangan Perkara Pidana Melalui Konfrensi Video Dalam Rangka Pencegahaan Penyebaran Virus Corona Covid-19 Di Indonesia Dalam Perspektif Hukum Pidana Islam (Studi Di Pengadilan Negeri Kelas I-A Palembang). Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1.pdf

Download (275kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2.pdf

Download (281kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3.pdf

Download (351kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4.pdf

Download (255kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5.pdf

Download (84kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DPUSTAKA.pdf

Download (192kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KOVER.pdf

Download (48kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (84kB) | Preview

Abstract

Pelaksanaan persidangan adalah upaya dalam mencari keadilan agar terwujudnya rasa keadilan di dalam masyarakat dan kepastian hukum, Virus Covid-19 semula hanya menjadi wabah di kota Wuhan, tidak membutuhkan waktu lama untuk bertransformasi menjadi pandemi yang meresahkan seluruh dunia. Covid-19 di indonesia membawa perubahan dalam sistem penegakan hukum di masa pandemi khusus nya Pelaksanaan Persidangan Perkara Pidana melalui Mahkamah Agung Republik Indonesia Mengeluarkan Surat Edaran Mahkamah Agung No.6 Tahun 2020 tentang sistem kerja di lingkungan Mahkamah Agung dan badan Peradilan yang berada di bawah nya dalam tatanan normal baru yang pada aturan nya Pelaksanaan Persidangan Perkara Pidana melalui Konfrensi Video Dari permasalahan ini maka penulis mengambil Judul Penelitian yaitu, “ Perspektif Hukum Pidana Islam Terhadap Persidangan Perkara Pidana Melalui Konfrensi Video Dalam Rangka Pencegahan Penyebaran Virus Corona (Covid-19) Di Indonesia Studi Pengadilan Negeri Palembang “ Tujuan dalam penelitian ini adalah mengetahui untuk mengetahuhi bagaimana efektivitas dalam pelaksanaan persidangan perkara pidana melalui konfrensi video dan penelitian ini juga memberikan pandangan bagaimana hukum pidana islam mengenai Pelaksanaan Persidangan melalui Konfrensi Video tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan penelitian Yuridis Empiris yaitu dengan cara menganalisis permasalahan yang dilakukan dengan cara memadukan bahan bahan hukum (data sekunder). Dan data primer yang diperoleh di lapangan. Pengumpulan data di peroleh berdasarkan hasil wawancara, observasi, dan studi pustaka. Sedangkan untuk menganalisis data menggunakan metode analisis studi deskriptif kualitatif yaitu mendeskripsikan, menggambarkan, serta menjelaskan segala permasalahan yang ada Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Persidangan Perkara Pidana melalui Konfrensi Video dalam Rangka Pencegahan Penyebaran Virus Corona (Covid-19) di Pengadilan Negeri Palembang belum berjalan dengan sebagaimana mestinya dan pelaksanaan Persidangan Perkara Pidana melalui Konfrensi Video dalam rangka Pencegahan Penyebaran Virus Corona (Covid-19) sudah sesuai dengan Prinsip-Prinsip Hukum islam. Dengan demikian, diharapkan Hukum Islam bersifat universal dan rahmatan lil'aalamin. Hukum Islam tidak hanya berlaku dan dirasakan oleh umat Islam, tetapi juga bagi semua makhluk. sesuai dengan kaidah yang berbunyi: “Meniadakan kemudaratan untuk memperoleh kemaslahatan" Kata Kunci : Covid-19, Hukum Acara Pidana, Persidangan

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Covid-19, Hukum Acara Pidana, Persidangan
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 340 Hukum > Hukum pidana
Syariah dan Hukum > Hukum Pidana Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > 74231 - Hukum Pidana Islam (Jinayah)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 14 Dec 2021 03:33
Last Modified: 14 Dec 2021 03:33
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/18795

Actions (login required)

View Item View Item