PENGARUH FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), NON PERFORMING FINANCING (NPF), DAN CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA

Ansyah, Ferdi (2022) PENGARUH FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), NON PERFORMING FINANCING (NPF), DAN CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
COVERR.pdf

Download (121kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (150kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (559kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (788kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (693kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (616kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (167kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (399kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR), Non Performing Financing (NPF), dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Profitabilitas Pada Bank Umum Syariah di Indonesia Oleh Ferdiansyah (1730603215) Email : ferdy.ansyah8870@gmail.com Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, 2022 Penelitian bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Financing to Deposit Ratio, Non Performing Financing, dan Capital Adequacy Ratio Terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan dengan melakukan observasi terhadap Bank Umum Syariah selama runtut waktu 6 tahun. Sampel dalam penelitian ini yaitu laporan keuangan tahunan pada 8 Bank Umum Syariah pada periode 2015-2020. Teknik analisis data yang dilakukan yaitu Uji Eviews (statistik deskriptif, uji asumsi klasik, uji model regresi data panel, persamaan model regresi data panel, uji hipotesis dan koefisien determinasi). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan uji t variabel FDR (Financing to Deposit Ratio) tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Profitabilitas. NPF (Non Performing Financing) memiliki pengaruh signifikan terhadap Profitabilitas. CAR (Capital Adequacy Ratio) tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Profitabilitas. Sedangkan berdasarkan uji f, variabel FDR (Financing to Deposit Ratio), NPF (Non Performing Financing), dan CAR (Capital Adequacy Ratio) secara simultan memiliki pengaruh signifikan terhadap Profitabilitas. Keyword: FDR (Financing to Deposit Ratio), NPF (Non Performing Financing) CAR (Capital Adequacy Ratio) dan Profitabilitas.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: FDR (Financing to Deposit Ratio), NPF (Non Performing Financing) CAR (Capital Adequacy Ratio) dan Profitabilitas.
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: FERDIANSYAH
Date Deposited: 28 Jul 2022 08:03
Last Modified: 28 Jul 2022 08:03
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/21343

Actions (login required)

View Item View Item