PERSEPSI WARIA TERHADAP GAYA CERAMAH USTADZ ABDUL SOMAD DI MEDIA YOUTUBE (Studi Pada Penata Rias Salon Di Desa Pagar Jati Kec. Kikim Selatan Kabupaten. Lahat Provinsi. Sumatera Selatan)

Al Ghazali Ayubi, Nadillah (2022) PERSEPSI WARIA TERHADAP GAYA CERAMAH USTADZ ABDUL SOMAD DI MEDIA YOUTUBE (Studi Pada Penata Rias Salon Di Desa Pagar Jati Kec. Kikim Selatan Kabupaten. Lahat Provinsi. Sumatera Selatan). Undergraduate Thesis thesis, Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (307kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (289kB) | Preview
[img] Text
Bab 1-5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (206kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Persepsi waria terhadap gaya ceramah ustadz abdul somad di media YouTube (studi pada penata rias salon di desa Pagar Jati kec. Kikim selatan kab. Lahat provinsi. Sumatera selatan)”. Penelitian dilaksanakan di Desa Pagar Jati, Metode penelitian yang dipakai kualitatif deskriptif. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui sebuah persepsi gaya ceramah ustadz Abdul Somad di media YouTube di desa Pagar Jati Jati kec. Kikim selatan kab. Lahat provinsi. Sumatera selatan. Teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Sumber data primer dari peneliti adalah wawancara langsung kepada seseorang waria pekerja Tata rias salon kecantikan. Sumber data sekunder berupa dokumen, foto, journal, dan buku-buku yang berhubungan dengan Persepsi waria terhadap gaya ceramah ustadz Abdul Somad di media YouTube. Teori yang digunakan Teori Komunikasi persepsi. pendapat Boyd Walker dan Larreche, persepsi merupakan cara apa seseorang menunjuk, mengontrol, dan mengartikan informasi mulai dari segi kognitif, afektif dan konatif. Dan dari hasil penelitian bahwa penyampaian materinya mudah dimengerti, memberikan didikan dan setiap materi yang disampaikan cukup menjiwai sehingga membuat para pendegar dari mau mendengarkan ceramah ustadz Abdul Somad di media YouTube, Kata Kunci : Waria, Ceramah, ustadz, Salon

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Waria, Ceramah, ustadz, Salon
Subjects: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan > 70201 - Ilmu Komunikasi
Depositing User: AL GHAZALI AYUBI NADILLAH
Date Deposited: 02 Aug 2022 08:43
Last Modified: 02 Aug 2022 08:43
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/21467

Actions (login required)

View Item View Item