PERSEPSI PEMBELI TERHADAP PENGGUNA ENDORSMENT SAAT PANDEMI COVID-19 (KOMUNIKASI PEMASARAN STUDI PADA ONLINE SHOP “STAYSTUN”)

ARISKA, SANTIKA (2022) PERSEPSI PEMBELI TERHADAP PENGGUNA ENDORSMENT SAAT PANDEMI COVID-19 (KOMUNIKASI PEMASARAN STUDI PADA ONLINE SHOP “STAYSTUN”). Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
SANTIKA ARISKA 1730701145.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Endorsement yang secara tidak langsung dapat meningkatkan penjualan produk banyak digunakan oleh penjual di online shop. Dalam hal ini yaitu online shop “Staystun” di Instagram. Online shop “Staystun” merupakan salah satu online shop di medi sosial Instagram yang menjual produk kecantikan, berkaitan dengan masker wajah, handbody, skin care, alat make up dan produk kecantikan lainnya dengan jumlah followers lebih dari enam ribu. Metode penelitian yang digunakan yaitu dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan uji Reliabilitas, Uji Normalitas, Uji Linearitaas dan Uji Regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada Persepsi endorsment terhadap online shop saat masa pandemi. Dinyatakan bahwa nilai thitung 4,830 sedangkan nilai ttabel yatu 1.290 dengan level signifikan 0,1. dikarenakan > t tabel dan nilai signifikansinya 0,000 < 0,1 maka dapat nyatakan bahwa ada Persepsi endorsment terhadap online shop saat masa pandemi. Berdasarkan hasil analisis data didapatkan 68,4% hambatan-hambatan melakukan endorsment pada masa pandemi. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi didapatkan besar tingkat keberhasilan endorsment pada jual beli sebelum dan sesudah pandemi yaitu 31,4%. Kata Kunci: Endorsement, onlineshop, komunikasi pemasaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pemerintahan > 70201 - Ilmu Komunikasi
Depositing User: Unnamed user with email perpustakaanfisip@radenfatah.ac.id
Date Deposited: 15 Sep 2022 05:17
Last Modified: 15 Sep 2022 05:17
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/22504

Actions (login required)

View Item View Item