UPAYA BAZNAS SUMATERA SELATAN DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KOTA PALEMBANG

Rizqi, M. Muzaki Halim (2022) UPAYA BAZNAS SUMATERA SELATAN DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KOTA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (48kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK (1).pdf

Download (248kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (536kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (364kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (926kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (161kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka (2).pdf

Download (154kB) | Preview

Abstract

Skripsi ini berjudul “Upaya Baznas Sumatera Selatan Dalam meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Di Kota Palembang”. Salah satu problematika yang terjadi di masyarakat Kota Palembang adalah kemiskinan. Hal ini menjadi perhatian Baznas Sumatera Selatan dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat guna membantu pemerintah dalam mengatasi kemiskinan di Kota Palembang. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya yang dilakukan Baznas Sumatera Selatan dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kota Palembang. Baznas Sumatera Selatan merupakan badan resmi yang dibentuk oleh pemerintah dengan tugas dan fungsi menghimpun dan menyalurkan zakat, infaq, dan sedekah (ZIS) di Provinsi Sumatera Selatan serta berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan melaksanakan program-program yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat salah satunya program SKSS (Satu Keluarga Satu Sarjana) yang langsung menjadi fokus penelitian ini dengan menggunakan metode penelitian kualitatif (field research) dan mengumpulkan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Untuk melihat bagaimana upaya Baznas Sumatera Selatan dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kota Palembang maka penelitian ini menggunakan teori Max Weber melalui tindakan sosial dan konsep kesejahteraan masyarakat dengan didukung indikator kesejahteraan masyarakat. Hasil penelitian ini menunjukkan keberhasilan upaya Baznas Sumatera Selatan yaitu dengan melaksanakan program pendistribusian dan pendayagunaan secara terencana dan dengan memberikan beasiswa melalui program SKSS (Satu Keluatga Satu Sarjana) sebagai bantuan pembiayaan pendidikan serta pembinaan bagi mahasiswa kurang mampu untuk melanjutkan studinya. Kata Kunci : Baznas Sumatera Selatan, Kesejahteraan Masyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Baznas Sumatera Selatan, Kesejahteraan Masyarakat.
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 300 Ilmu Sosial (Umum)
Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70231 - Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: M. MUZAKI HALIM RIZQI
Date Deposited: 29 Sep 2022 04:23
Last Modified: 29 Sep 2022 04:23
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/22687

Actions (login required)

View Item View Item