PENGARUH KECERDASAN EMOSIONA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.MUKU (Mitra Usaha Karya Utama) DI KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR

Sakina, S.Sos (2023) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.MUKU (Mitra Usaha Karya Utama) DI KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
CAVER.pdf

Download (43kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (142kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I-V.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
SKRIPSI FULL BAB SAKINA.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Skripsi ini berjudul “Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan PT.Mitra Usaha Karya Utama di Kabupaten Ogan Komering Ilir”. Upaya untuk mengatasi permasalahan tentang menerapkan kecerdasan emosional terhadap kinerja karyawan. Metode Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan sampel 33 orang, dengan menggunakan teknik Sampling Jenuh dimana semua populasi dijadikan sampel. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dan data skunder, teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, angket dan dokumentasi. Variabel dalam penelitian ini terdiri dari variabel bebas yaitu kecerdasan emosional (X) dan variabel terikat yaitu kinerja karyawan (Y), pengelolaan data dibantu dengan program SPSS For Windows versi 21.00. Hasil uji t pada variabel kecerdasan emosional menunjukan bahwa t-hitung sebesar (8,460) > t-tabel (1,695) dengan nilai signifikasi t (sig t) sebesar 0,000 bearti sig t (0,000) < (0,05) maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan variabel kecerdasan emosional PT.Mitra Usaha Karya Utama di Kabupaten Ogan Komering Ilir terhadap kinerja karyawan. Kecerdasan emosional karyawan PT.Mitra Usaha Karya Utama di Kabupaten Ogan Komering Ilir adalah cukup baik, jika dipengaruhi beberapa faktor dan indikator diantarannya: kesadaran diri, pengaturan diri, motivasi, empati dan keterampilan sosial. Kinerja karyawan PT.Mitra Usaha Karya Utama di Kabupaten Ogan Komering Ilir adalah cukup baik jika dipengaruhi beberapa faktor dan indikator diantaranya: kualitas, kuantitas, ketepatan waktu, efektivitas dan kemandirian.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kecerdasan, Emosional, Kinerja Karyawan.
Subjects: Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70230 - Manajemen Dakwah
Depositing User: SAKINA 1830504086
Date Deposited: 19 May 2023 03:53
Last Modified: 19 May 2023 03:53
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/27418

Actions (login required)

View Item View Item