Analisis Peran Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Dalam Meningkatkan Pendapatan Keluarga Ditinjau Dari Indeks Maqashid Syariah (Studi Kasus di Desa Ulak Kembahang II Kecamatan Pemulutan Barat Kabupaten Ogan Ilir)

Fachrurozi, Muhammad (2023) Analisis Peran Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Dalam Meningkatkan Pendapatan Keluarga Ditinjau Dari Indeks Maqashid Syariah (Studi Kasus di Desa Ulak Kembahang II Kecamatan Pemulutan Barat Kabupaten Ogan Ilir). Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (46kB) | Preview
[img] Text
BAB 1-5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (541kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (141kB) | Preview

Abstract

Peran usaha mikro, kecil dan menengah dalam meningkatkan pendapatan keluarga ditinjau dari indeks maqashid Syariah merupakan suatu analisis untuk mengetahui bagaimana peran UMKM dalam meningkatkan perekonomian keluarga, menganalisis bagaimana peran UMKM dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat ditinjau dari indeks maqashid syariah. Dan untuk mengetahui pemahaman masyarakat tentang maqashid syariah di Desa Ulak Kembahang II Kecamatan Pemulutan Barat Kabupaten Ogan Ilir. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi langsung dan dokumentasi. Wawancara dilakukkan dengan para pelaku UMKM, dan jenis penelitian ini yaitu penelitian kulitatif. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dari hasil UMKM yang dilakukan mampu meningkatkan perekonomian mereka, pemenuhan seluruh indeks maqashid Syariah mampu tercapai. Namun pemahaman tentang maqashid Syariah hamper semua informan tidak paham, tapi secara tidak sadar mereka sudah menjalankan seluruh indeks dalam maqashid Syariah. Kata Kunci: Peran UMKM, Pendapatan Keluarga, Maqashid Syariah x ABSTRACT The role of micro, small and medium enterprises in increasing family income in terms of the Maqashid Syariah index is an analysis to find out how the role of MSMEs in improving the family economy, analyzes how the role of MSMEs in improving the welfare of the community is viewed from the Maqashid Syariah index. And to find out the community's understanding of maqashid sharia in Ulak Kembahang II Village, Pemulutan Barat District, Ogan Ilir Regency. The data collection technique in this study used interview techniques, direct observation and documentation. Interviews were conducted with MSME actors, and this type of research is qualitative research. The results of this study can be concluded that from the results of MSMEs that are carried out they are able to improve their economy, the fulfillment of the entire Islamic maqashid index can be achieved. However, almost all of the informants did not understand the understanding of maqashid Syariah, but unconsciously they had run all the indexes in the Maqashid Syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Peran UMKM, Pendapatan Keluarga, Maqashid Syariah Keywords: The Role of SMEs, Family Income, Maqashid Syariah
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi > Produksi dan industri > Ekonomi produksi umum
300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi > Produksi dan industri > Perkembangan dan pertumbuhan ekonomi
Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: MUHAMMAD FACHRUROZI 1820602126
Date Deposited: 31 May 2023 03:47
Last Modified: 31 May 2023 03:47
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/27820

Actions (login required)

View Item View Item