Identifikasi Nimfa Capung (Odonata) di Sungai Lebung Banyuasin dan Sumbangsihnya pada Materi Keanekaragaman Hayati untuk Siswa Kelas X SMA/MA

Anggraini, Devi (2023) Identifikasi Nimfa Capung (Odonata) di Sungai Lebung Banyuasin dan Sumbangsihnya pada Materi Keanekaragaman Hayati untuk Siswa Kelas X SMA/MA. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (147kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (146kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka .pdf

Download (249kB) | Preview
[img] Text
BAB I .pdf
Restricted to Registered users only

Download (374kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II .pdf
Restricted to Registered users only

Download (572kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Registered users only

Download (304kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V .pdf
Restricted to Registered users only

Download (24kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian tentang jenis-jenis nimfa capung telah dilakukan dengan tujuan untuk membuat deskripsi dan kunci determinasi jenis-jenis nimfa capung yang terdapat di Sungai Lebung Kecamatan Rantau Bayur Kabupaten Banyuasin. Penelitian ini menggunakan metode accidental sampling dengan waktu pengambilan sampel pada bulan November sampai dengan Desember 2022. Jenis nimfa capung diidentifikasi berdasarkan morfologinya, meliputi kepala (capute), dada (thorax), perut (abdomen), warna tubuh, dan habitat. Serta karakter yang khas lainnya yang kemudian disusun kedalam kunci determinasi. Hasil penelitian yang diketahui terdapat 9 jenis nimfa capung, tergolong kedalam 7 famili. Jenis nimfa capung yang ditemukan yaitu Rhyothemis variegata, Neurothemis flucutuans, Heliocypha perforata, Copera vittata, Archilestes grandis, Arigomphus villosipes, Stylurus potulentus, Anax guttatus, dan Phyllomacromia picta. Jenis nimfa capung yang berada di Sungai pada setiap titik lokasi penelitian sebagian besar melakukan aktivitas pada pagi hari. Hasil penelitian dapat dijadikan sumbangan pembelajaran biologi SMA pada Pokok Bahasan Keanekaragaman hayati. Kata Kunci : Nimfa Capung, Identifikasi, Sungai Lebung, LKPD.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Nimfa Capung, Identifikasi, Sungai Lebung, LKPD.
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
500 Sains dan Matematika > 570 Biologi, Ilmu Hayat > Biologi
Depositing User: DEVI ANGGRAINI 1920207064
Date Deposited: 09 Jun 2023 02:53
Last Modified: 09 Jun 2023 02:53
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/28133

Actions (login required)

View Item View Item