PENGARUH TINGKAT INFLASI, KURS RUPIAH, BI RATE DAN GROSS DOMESTIC PRODUCT TERHADAP NILAI AKTIVA BERSIH (NAB) REKSADANA SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2017-2021

TRI ALAM, MUHAMMAD LUNGGUH (2023) PENGARUH TINGKAT INFLASI, KURS RUPIAH, BI RATE DAN GROSS DOMESTIC PRODUCT TERHADAP NILAI AKTIVA BERSIH (NAB) REKSADANA SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2017-2021. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH.

[img]
Preview
Text
Cover_M Lungguh Trialam .pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (125kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (334kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (527kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (561kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (174kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisa pengaruh Inflasi, Kurs Rupiah, BI Rate dan Gross Domestic Product terhadap Nilai Aktiva Bersih Reksadana Syariah. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah reksadana syariah yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan tahun 2017- 2021 sejumlah 289 reksadana syariah. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan beberapa kriteria sampel yang menghasilkan 109 sampel dengan 545 data observasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode analisis regresi berganda dengan alat bantu Eviews 10. Hasil penelitian menunjukan bahwa Inflasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap NAB reksadana syariah, Kurs Rupiah berpengaruh positif dan signifikan terhadap NAB reksadana syariah, BI Rate berpengaruh negatif dan signifikan terhadap NAB reksadana syariah dan Gross Domestic Product tidak berpengaruh terhadap NAB reksadana syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: MUHAMMAD LUNGGUH TRIALAM 1920603127
Date Deposited: 20 Jul 2023 02:01
Last Modified: 20 Jul 2023 02:01
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/28989

Actions (login required)

View Item View Item