HASIL FERMENTASI KAYU PELAWAN DENGAN JENIS RAGI Saccharomyces cereviceae DAN Rhizopus oryzae

Winda, Arriya (2023) HASIL FERMENTASI KAYU PELAWAN DENGAN JENIS RAGI Saccharomyces cereviceae DAN Rhizopus oryzae. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img] Text
COVER.pdf

Download (111kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (347kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (327kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (279kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (312kB)

Abstract

Kayu pelawan mengandung selulosa sebesar 65,69%, lignin 37,74%, dan hemiselulosa 20,36%. Berdasarkan hal tersebut, kayu pelawan berpotensi sebagai bahan baku pembuatan bahan bakar alternatif melalui fermentasi menggunakan ragi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hasil fermentasi kayu pelawan dengan jenis ragi Saccharomyces cereviceae, Rhizopus oryzae, serta campuran Saccharomyces cereviceae dan Rhizopus oryzae. Metode yang digunakan yaitu preparasi sampel, delignifikasi, hidrolisis, fermentasi, destilasi, dan analisis GC-MS. Hasil penelitian dari tahap destilasi menunjukkan bahwa ragi Saccharomyces cereviceae menghasilkan volume sebanyak 13 ml, Rhizopus oryzae 4.9 ml, dan campuran antara Saccharomyces cereviceae dan Rhizopus oryzae 18 ml. Hal ini memperlihatkan bahwa ragi campuran mendapatkan hasil paling tinggi. Dari analisis GC-MS menunjukkan bahwa ragi Saccharomyces cereviceae menghasilkan senyawa etanol sebesar 77.72%, Rhizopus oryzae menghasilkan dimetil eter sebesar 97,77%, dan campuran antara Saccharomyces cereviceae dan Rhizopus oryzae menghasilkan nitroso metana sebesar 91,96%.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Fermentasi, Kayu Pelawan, Ragi, Saccharomyces cereviceae, Rhizopus oryzae
Subjects: Sains dan Teknologi > Kimia
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 47201 - Kimia
Depositing User: ARRIYA WINDA 1730802016
Date Deposited: 29 Jan 2024 01:26
Last Modified: 29 Jan 2024 01:26
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/34565

Actions (login required)

View Item View Item