PEMBERDAYAAN PERILAKU SOSIAL ANAK YATIM PIATU DI PANTI ASUHAN CAHAYA KEMUNING KOTA PALEMBANG

SHABRINA, NUR UTAMI (2024) PEMBERDAYAAN PERILAKU SOSIAL ANAK YATIM PIATU DI PANTI ASUHAN CAHAYA KEMUNING KOTA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang.

[img] Slideshow
YES SKRIPSI UTAMI NUR SHABRINA fix.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemberdayaan perilaku sosial anak yatim piatu di panti asuhan cahaya kemuning kota palembang dan untuk mengetahui apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam pemberdayaan perilaku sosial anak yatim piatu di panti asuhan cahaya kemuning. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwasannya dalam pemberdayaan perilaku sosial anak yatim piatu di panti asuhan melakukan kontribusi secara Tingkat kesadaran dan keinginan berubah, tingkat kemampuan meningkatkan kapasitas untuk memperoleh akses, tingkat kemampuan menghadapi hambatan, tingkat kemampuan kerjasama dan solidaritas. Dengan menggunakan beberapa indikator tersebut pemberdayaan berhasil memberdayakan perilaku sosial anak yatim piatu di panti asuhan diantaranya yaitu meningkatkan rasa kemampuan, kesadaran, dan kekeluargaan diantara masyarakat serta membangun perilaku sosial menjadi lebih baik. Adapun faktor pendukung dalam pemberdayaan perilaku sosial anak yatim piatu adanya dukungan dari masyarakat sekitar, lokasi yang startegis terbutki salah satu poin yang terpenting karena mudah dijangkau serta dekat dengan saran pendukung fasilitas umum, sekolah, sedangkan faktor penghambat ialah anak yatim piatu untuk mengikuti kegaitan pembembinaan masih rendah, karena panti asuhan masih kekurangan pengasuhan anak yatim piatu sehingg menundak pelaksananya. Kata Kunci: Pemberdayaan, Perilaku Sosial, Anak Yatim Piatu, Panti Asuhan.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70231 - Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: UTAMI NUR SHABRINA 2030505048
Date Deposited: 19 Aug 2024 01:32
Last Modified: 19 Aug 2024 01:32
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/40112

Actions (login required)

View Item View Item