IDENTIFIKASI FORMALIN PADA BUMBU GILING DIPASAR PERUMNAS KOTA PALEMBANG DALAM KONSEP THAYYIB

SAPUTRA, AAN (2024) IDENTIFIKASI FORMALIN PADA BUMBU GILING DIPASAR PERUMNAS KOTA PALEMBANG DALAM KONSEP THAYYIB. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
COVER Skripsi Putra.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK Putra.pdf

Download (13kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 1-5 Putra.pdf

Download (602kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA putra.pdf

Download (151kB) | Preview

Abstract

Pengawet yang dilarang digunakan untuk produk pangan yaitu formalin karena formalin sangat berbahaya bagi kesehatan dari konsumen makanan. Berdasarkan observasi di lapangan, bahwa bumbu giling dari beberapa sampel yang ada di 3 titik lokasi Pasar Perumnas Kota Palembang memiliki warna fisik yang berbeda-beda. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengetahui kadar formalin pada bumbu giling di Pasar Perumnas Kota Palembang. Jenis penelitian ini yaitu eksperimen dan rancangan penelitian yang digunakan adalah Deskriptif kuantitatif pada 6 pedagang di Pasar Perumnas Kota Palembang. Analisis kandungan formalin dilakukan dengan Uji Kandungan formalin dengan Tes KIT dan Uji Kadar Formalin dengan Iodometri. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari 6 pedagang yaitu pedagang 1,2,3,4,5 dan 6 dipasar perumnas kota palembang dengan pengujian dari 3 jenis sampel bumbu giling untuk masing-masing pedagang berubah menjadi warna pekat. Bumbu giling dari keenam pedagang tidak semua jenis sampel mengandung formalin hanya beberapa sampel yang mengandung formalin. Kadar formalin pada bumbu giling dari pedagang 1, 2, 3, 4, 5 dan 6 memiliki kadar kandungan formalin yang berbeda-beda yaitu 2,52 mg/kg, hingga 3,78 mg/kg. Kata Kunci: Bumbu Giling, Formalin, Uji Teskit dan Uji Iodometr

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Bumbu Giling, Formalin, Uji Teskit dan Uji Iodometri
Subjects: Sains dan Teknologi > Biologi
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > 46201 - Biologi
Depositing User: AAN SAPUTRA 2030801045
Date Deposited: 29 Aug 2024 07:11
Last Modified: 29 Aug 2024 07:11
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/40743

Actions (login required)

View Item View Item