Hubungan Antara Kecerdasan Emosional Dengan Adversity Quotient Santriwati Penghafal Al-Quran Di Ma'had Tahfidz Quran Darussalam Palembang

Pradilla, Kartika Mutiara and Dwi, Despiana (2024) Hubungan Antara Kecerdasan Emosional Dengan Adversity Quotient Santriwati Penghafal Al-Quran Di Ma'had Tahfidz Quran Darussalam Palembang. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Cover Pradilla.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak Pradilla.pdf

Download (96kB) | Preview
[img] Text
Bab 1 Pradilla.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 2 Pradilla.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 3 Pradilla.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 4 Pradilla.pdf
Restricted to Registered users only

Download (332kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 5 Pradilla.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka Pradilla.pdf

Download (110kB) | Preview
Official URL: http://radenfatah.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosional dengan adversity quotient. Metode dalam penelitian ini adalah kuantitatif korelasional. Subjek dalam penelitian ini ialah santriwati penghafal Al-Quran Di Ma’had Tahfidz Quran Darussalam Palembang sebanyak 60 orang santriwati. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini ialah teknik sampling total. Instrumen yang digunakan di dalam penelitian ini ialah skala kecerdasan emosional dan skala adversity quotient dalam bentuk likert. Hasil analisis data dengan korelasi pearson product moment menggunakan bantuan SPSS versi 25 for windows menunjukkan adanya hubungan positif dan signifikan antara kecerdasan emosional dengan adversity quotient satriwati penghafal Al-Quran dengan nilai r = 0,079 dan ρ = 0,000. Artinya, hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi kecerdasan emosional santriwati penghafal Al-Quran, maka semakin tinggi pula adversity quotient santriwati penghafal Al-Quran. Sebaliknya, semakin rendah kecerdasan emosional santriwati penghafal AlQuran, maka semakin rendah pula adversity quotient santriwati penghafal Al-Quran. Kata Kunci: Adversity Quotient, Kecerdasan Emosional, Santriwati Penghafal Al-Quran

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Psikologi > Psikologi Islam
Divisions: Fakultas Psikologi > 73201 - Psikologi Islam
Depositing User: PRADILLA KARTIKA MUTIARA 1820901097
Date Deposited: 16 Apr 2025 08:21
Last Modified: 16 Apr 2025 08:21
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/45525

Actions (login required)

View Item View Item