SISTEM INFORMASI ANTRIAN MAHASISWA DENGAN MONITOR CONTROL MENGGUNAKAN AKSES WEB (Studi Kasus: Jurusan Sistem Informasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang)

sari, ika purnama (2016) SISTEM INFORMASI ANTRIAN MAHASISWA DENGAN MONITOR CONTROL MENGGUNAKAN AKSES WEB (Studi Kasus: Jurusan Sistem Informasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang). Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img] Text
Skripsi_11540510.doc

Download (25MB)

Abstract

ABSTRAK Perkembangan teknologi semakin pesat dan memperlihatkan manfaat yang luar biasa bagi dunia usaha, salah satu dari sekian banyak teknologi itu adalah menghadirkan komputer sebagai alat bantu, melalui komputer dapat mempermudah pekerjaan seseorang hal inilah yang dimanfaatkan oleh perusahaan-perusahaan dan dinas-dinas milik pemerintah maupun perseorangan untuk meningkatkan efektifitas dan efesiensi kerja. Antrian mahasiswa belum ada yang mengatur SOP kurangnya informasi sehingga dosen tidak tahu mahasiswa yang datang duluan Artinya sering terjadinya saling mendahului sesama mahasiswa, ada pula kejadian mahasiswa yang kurang bertanggung jawab yaitu tidak mau mengantri tetapi mendapat pelayanan paling awal. Mahasiswa merasa kurang puas karena saat mereka masuk secara bersamaan mereka sering diminta untuk keluar ruangan oleh dosen karena membuat ruangan menjadi tidak kondusif. Sistem Antrian Pada prodi sistem informasi dengan menggunakan Web, metodologi yang akan digunakan dalam pembangunan sistem ini adalah metode prototype. Teknologi yang akan digunakan adalah Dreamweaver 8.0, Xampp. Databasenya menggunakan Php myadmin setelah itu dilakukan proses analisa sistem antrian yang berjalan pada prodi sistem informasi dengan perancangan Flowchart, ERD, DFD dan merancang interface atau tampilan input, output yang di hasilkan oleh sitem antrian ini kemudian dari hasil sistem antrian setelah diimpelementasikan dan diujikan akhirnya penulis dapat menarik kesimpulan yaitu: Proses antrian mahasiswa yang dilakukan lebih cepat dan tepat, sehingga bimbingan lebih menjadi maksimal, lebih efektif karena sistem antrian sudah terintegrasi pada suatu program khusus dalam bentuk sistem. Dengan sistem ini administrator cukup menjalankan program jika ingin mencari informasi dan memasukan data masiswa agar mendapatkan username dan password. Kata Kunci : Sistem Antrian, Web, Prototype, Flowchart, ERD (Entity Relationship Diagram), DFD (Data Flow Diagram), Aplikasi, Dreamweaver 8.0, Xampp, Php Myadmin.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 600 Teknologi > Teknologi (umum), Ilmu Terapan
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Mathematics
Depositing User: dakwah dan komunikasi
Date Deposited: 03 Dec 2019 04:45
Last Modified: 03 Dec 2019 04:45
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5155

Actions (login required)

View Item View Item