Analisis Efek Penggunaan Media Sosial Line Messenger pada Remaja SMA Patra Mandiri 1 Palembang

Nabilatussa'diyah, Nabilatussa'diyah (2018) Analisis Efek Penggunaan Media Sosial Line Messenger pada Remaja SMA Patra Mandiri 1 Palembang. Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Skripsi Nabilatussa'diyah 14530074.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Skripsi ini berjudul “Analisis Efek Penggunaan Media Sosial Line Messenger pada Remaja SMA Patra Mandiri 1 Palembang”. Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui Efek Penggunaan Media Sosial Line Messenger Pada Remaja SMA Patra Mandiri 1 Palembang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan jumlah sampel 15 informan dari siswa siswi kelas X. Instrumen yang digunakan berupa wawancara. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah collection, reduction, display dan conclusion drawing. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efek penggunaan media sosial line messenger sebagai media informasi dan komunikasi yang dapat memudahkan remaja dalam berkomunikasi sehari-hari dan memperoleh informasi dengan cepat untuk, penggunaan media sosial line messenger telah memberikan efek afektif, kognitif dan behavioral. dalam penggunaan disekolah maupun diluar sekolah, dimana adanya penyalahgunaan media sosial line messenger. kata kunci : efek media sosial, line messenger, remaja

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 300 Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Mathematics
Depositing User: dakwah dan komunikasi
Date Deposited: 19 Dec 2019 02:59
Last Modified: 19 Dec 2019 02:59
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5261

Actions (login required)

View Item View Item