PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS NILAI-NILAI KARAKTER ISLAMI PADA MATERI GELOMBANG BUNYI

TAMA, OKKA NOVIA (2019) PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS NILAI-NILAI KARAKTER ISLAMI PADA MATERI GELOMBANG BUNYI. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (283kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (156kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Menghasilkan modul fisika berbasis nilai-nilai karakter Islami yang valid dan praktis. Berdasarkan hasil penelitian diharapkan dapat mewujudkan nilai-nilai karakter Islami bagi peserta didik. Serta dapat mewujudkan sikap religius, silaturahim, peduli, jujur, kerjasama, disiplin, dan toleransi. Modul fisika yang telah dibuat peneliti merupakan salah satu media ajar yang dapat digunakan di luar proses pembelajaran. Modul Fisika ini mendapatkan hasil data dari validasi angket ahli materi sebesar 80%, ahli desain 87%, dan ahli agama sebesar 96,5%. Modul Fisika ini memiliki kategori sangat praktis jika dilihat dari data angket respon peserta didik. Karena hanya 3 orang dengan jumlah nilai setuju dan 15 orang yang menilai bahwa modul ini sangat disetujui sebagai media pembejalaran. Hasil rata-rata perhitungan dari data 18 peserta didik yaitu 80,4% dan ini dapat diklasifikasikan bahwa modul ini menarik bagi peserta didik yang telah membaca dan memahami modul ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: modul fisika nilai-nilai karakter islami gelombang bunyi
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 16 Jan 2020 02:43
Last Modified: 16 Jan 2020 02:43
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5708

Actions (login required)

View Item View Item