PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS III C DI MIN 1 KOTA PALEMBANG

PARAMITHA, YANDA (2019) PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS III C DI MIN 1 KOTA PALEMBANG. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (334kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (154kB) | Preview

Abstract

Pendidikan ialah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlaq mulia, dan keterampilan yang di perlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara. Latar belakang penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh perhatian orang tua terhadap motivasi belajar siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : (1) Bagaimana perhatian orang tua siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang? (2) Bagaimana motivasi siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang? (3) Apakah terdapat pengaruh perhatian orang tua terhadap motivasi belajar siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang? Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh perhatian orang tua terhadap motivasi belajar siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang serta untuk mengetahui faktor-faktor apa aja yang mempengaruhi motivasi belajar siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang. Jenis penelitian yang di gunakan yakni kuantitatif. Sumber data yang di gunakan adalah perimer dan sekunder. Alat pengumpulan data yaitu observasi,dokumentasi dan angket. Teknik pengambilan sample yang di ambil dengan menggunakan teknik random sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengaruh perhatian orang tua terhadap motivasi belajar siswa kelas III di MIN 1 Kota Palembang sudah di katakan sangat baik, dan terdapat kolerasi positif dan signifikan antara perhatian orang tua dengan motivasi belajar siswa di MIN 1 Kota Palembang

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Perhatian Orang Tua Siswa Motivasi Belajar
Subjects: ?? L1 ??
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 22 Jan 2020 03:35
Last Modified: 22 Jan 2020 03:35
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5979

Actions (login required)

View Item View Item