PENERAPAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERCERITA SANTRI DI KELAS III MADRASAH IBTIDAIYAH AL-ITTIFAQIAH INDRALAYA

PRATIWI, DESTY (2019) PENERAPAN MEDIA BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERCERITA SANTRI DI KELAS III MADRASAH IBTIDAIYAH AL-ITTIFAQIAH INDRALAYA. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I PENDAHULUAN .pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V PENUTUP .pdf

Download (50kB) | Preview

Abstract

Permasalahan yang akan dikaji pada penelitian ini yaitu: (1) Bagaimana keterampilan bercerita santri kelas kontrol yang tidak menggunakan media boneka tangan dalam proses pembelajaran berlangsung di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya? (2) Bagaimana keterampilan bercerita santri kelas eksperimen yang menggunakan media boneka tangan dalam proses pembelajaran berlangsung di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya?(3) Bagaimana Hasil ketrampilan bercerita santri kelas kontrol tidak menggunakan media boneka tangan dan kelas ekperimen yang mengunakan media boneka tangan pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam pada Materi Pristiwa Kelahiran Rasulullah di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya ? Penelitian inimerupakan penelitian kuantitatif,teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi tes dan dokumentasi,untuk analisis datanya menggunakan uji TSR. Data-data penelitian ini dihimpun darijumlah santri kelas III Madrasah Ibtidaiyah Indralaya diambil sebesar 20% dari jumlah seluruh santri yakni sebanyak 132 santri dan diperoleh 50 responden, dimulai dari kelas III Adan kelas III C Berdasarkan hasil yang diperoleh dari lapangan dan perhitungan menggunakan Uji TSR dapat disimpulkan bahwa : 1) keterampilan bercerita santri kelas kontrol yang tidak menggunakan media boneka tangan dalam proses pembelajaran berlangsung di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya yang terkategori tinggi yakni sebanyak 3 santri(18,52 %.) dan nilai terkategori sedang sebanyak 8 santri (59,26 %) adapun nilai terkategori rendah sebanyak 16 santri (22,22 %) adapun (2)keterampilan bercerita santri kelas eksperimen yang menggunakan menggunakan media boneka tangan dalam proses pembelajaran berlangsung di Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya dikategorikan tinggi sebanyak 5 santri (21,7 %) dan yang terkategori sedang sebanyak 14 santri (60,8 %) dan yang terkategori rendah sebanyak 4 santri (17,39 %) (3) hasil penilaian keterampilan Bercerita santri yang signifik.ketrampilan bercerita santri kelas kontrol tidak menggunakan media boneka tangan dan kelas ekperimen yang mengunakan media boneka tangan pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam pada Materi Pristiwa Kelahiran Rasulullah di Madrasah Ibtidaiyah AlIttifaqiah Indralayadilihat dari mean dari nilai mentah yang didapat dariaspek penilaiaan keterampilan bercerita. Untuk mengetahui bagaimana perbedaan menggunakan rumus rXY. dari hasil hitung rXY membuktikan bahwa hasil r hitung lebih besa rdari r table baik pada taraf signifikan 5% dan 1% (20,1 < 4,69 > 2,68). Hal ini menunjukkan bahwa “ada perbedaan yang sin=gnifikan antara keterampilan bercerita kelas ekperimen dan kelas kontrol dengan penerapan media boneka tangan dikelas III Madrasah Ibtidaiyah Al-Ittifaqiah Indralaya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: media boneka tangan keterampilan bercerita
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 28 Jan 2020 01:56
Last Modified: 28 Jan 2020 01:56
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/6086

Actions (login required)

View Item View Item