MENINGKATKAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK B MELALUI KEGIATAN KOLASE DARI BAHAN ALAM DI PAUD ARSYA DESA ULAK KEMANG KEC. PAMPANGAN OKI

RISTAYANI, RISTAYANI (2019) MENINGKATKAN MOTORIK HALUS ANAK KELOMPOK B MELALUI KEGIATAN KOLASE DARI BAHAN ALAM DI PAUD ARSYA DESA ULAK KEMANG KEC. PAMPANGAN OKI. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (216kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (95kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “meningkatkan motorik halus halus anak kelompok B melalui kegiatan kolase dari bahan alam”. Dilatar belakangi dengan masih banyaknya anak pada kemampuan motorik halusnya belum berkembang dengan baik belum berkembang sesuai dengan tingkat stppa. Yang mengakibatkan motorik halus anak belum berkembangan dengan baik dalam gerakan koordinasi mata dan tangan, mengontrol jari jemari dan ketangkasan jari tangan, bagaimana proses kegiatan kolase dari bahan alam untuk meningkatkan kemampuan motorik halus dan apakah dengan kegiatan kolase dari bahan alam dapat meningkatkan motorik halus anak kelompok b. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui meningkatnya kemampuan motorik halusanak dan cara kegiatan kolase dari bahan alam untuk motorik halus anak kelompok B Paud Arsya Desa Ulak Kemang Kecamatan Pampangan Oki. Penelitian ini dilakukan di kelas b 14 oktober – 2 november 2019. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh anak kelompok b di paud arsya denga jumlah 14 anak. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan. Model penelitian ini menggunakan model penelitian Kemmis & mc taggart yang terdiri dari perencanaan, tindakan observasi dan refleksi. Penelitian ini menggunakan II siklus dan setiap siklusnya terdiri dari 4 pertemuan.Populasinya adalah seluruh anak di kelas B Paud arsya desa ulak kemang kec.pampangan oki. Dan yang menjadi sampelnya adalah anak kelas B Di Paud Arsya Desa Ulak Kemang Kec.Pampangan Oki. Dalam mengumpulkan data digunakan adalah observasi dimana terdapat catatan lapangan, catatan wawancara dan catatan dokumentasi. Tenik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis data kualitatif dan analisis data kuantitatif. Penyajian data yang dilakukan dengan rumus :P = X 100%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada tahap prasiklus tingkat kemampuan motorik halus anak berada pada kategori Belum Berkembang (28,57%) sedangkan setelah menggunakan kegiatan kolase pada siklus I mencapai tingkat kategori Mulai Berkembang (57,14%) dan pada siklus II mencapai tingkat kategori Berkembang Sesuai Harapan (85,71).

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: motorik halus kegiatan kolase bahan alam
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 29 Jan 2020 03:22
Last Modified: 29 Jan 2020 03:22
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/6119

Actions (login required)

View Item View Item