PELAKSANAAN PEMBINAAN PROGRAM MUHADHOROH DI PONDOK PESANTREN ASSALAM AL ISLAMI SUNGAI LILIN

YANTI, ANISALVIA SEPTYA MUAFI (2020) PELAKSANAAN PEMBINAAN PROGRAM MUHADHOROH DI PONDOK PESANTREN ASSALAM AL ISLAMI SUNGAI LILIN. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (434kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (251kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pelaksanaan Pembinaan Program Muhadhoroh di Pondok Pesantren Assalam Al-Islami Sungai Lilin” penelitian ini di latar belakangi permasalahan ditemukan dilapangan yakni dalam kegiatan pelaksanaan pembinaan program muhadhoroh pembina yang terlalu monoton dalam membina dan dalam proses perencanaan sampai dengan evaluasi dalam program muhadhoroh kurang efesien. Permasalahan dalam penelitin ini adalah: Bagaimanakah Pelaksanaan Pembinaan Program Muhadoroh di Pondok Pesantren Assalam Al Islami Sungai lilin?,Apa Saja Faktor Pendukung dan Penghambat Pelaksanaan Pembinaan program Muhadoroh di Pondok Pesantren Assalam Al Islami Sungai lilin. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi.Dengan informan pendukung antaranya pembina muhadhoroh, Kepala Sekolah, dan santri. Adapun hasil penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa, dalam pelaksanaan pembinaan ini masih terdapat kekurangan dimana dalam proses perencaan hingga pengevaluasian masih terdapat hal yang kurang maksimal, ditinjau dari sarana dan prasaranapun masih belum memadai dan dalam menjalankan program ini masih terlalu monoton sehingga membuat santri jenuh. Adapun faktor pendukungnya ialah tersediannya jadwal program muhadhoroh yang sudah di tetapkan dari pihak madrasah, serta pembina yang memang sudah memiliki pengalaman dalam program ini. Serta faktor penghambatnya ialah dimana pihak sekolah masih masih membatasi gerak santri wati jika ingin mengikuti lomba-lomba pidato, masih kurangnya sarana dan prasarana.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: pembinaan program muhadhoroh
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 24 Feb 2020 04:33
Last Modified: 24 Feb 2020 04:33
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/6457

Actions (login required)

View Item View Item