PERBEDAAN PERILAKU KEAGAMAAN ANTARA SISWA LULUSAN SMP DAN MTS (STUDI KASUS SISWA KELAS XI DI MA NEGERI 2 PALEMBANG)

AFITRI, RAHMITA (2020) PERBEDAAN PERILAKU KEAGAMAAN ANTARA SISWA LULUSAN SMP DAN MTS (STUDI KASUS SISWA KELAS XI DI MA NEGERI 2 PALEMBANG). Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
1. BAB I.pdf

Download (541kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. BAB V.pdf

Download (313kB) | Preview

Abstract

Lembaga pendidikan serta lembaga agama adalah suatu sistem yang mempunyai pengaruh dalam pembentukan perilaku keagamaan siswa. Namun tidak semua lembaga pendidikan berhasil membentuk perilaku keagamaan siswa yang baik, karena hasil observasi lapangan menunjukan belum semua siswa menjalankan ibadah dengan baik di sekolah dan kurangnya disiplin siswa mengikuti kegiatan keagamaan baik bagi siswa lulusan SMP maupun Mts.Tujuan penelitiaan ini untuk mengetahui perbedan perilaku keagamaan antara siswa lulusan SMP dan MTs. Jenis penelitian ini Field Research dan menggunakan pendekatan kuantitatif, Subjek dalam penelitian ini sebanyak 70 siswa. Penilaian ini memakai purpossive random sampling. Data diperoleh menggunakan angket, dokumentasi dan observasi. Dianalisis lebih lanjut dengan data dikumpulkan kemudian direkapitulasi setelah data terkumpul dari berbagai sumber maka data tersebut diolah dengan cara menganalisis menggunakan teknik analisis data kuantitatif deskriptif dengan rumus Uji t atau Ttest. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada perbedaan perilaku keagamaan antara siswa lulusan SMP dan MTs. Hasil analisis yang diperoleh dalam penelitian ini yaitu: ada perbedaan terhadap perilaku keagamaan antara siswa lulusan SMP dan MTs. Namun tidak terlalu signifikan atau hanya pada taraf rendah. Hal ini berdasarkan hasil perhitungan Uji t sehingga di peroleh nilai rxy sebesar 2,12 dan nilai rt pada taraf signifikan 5% sebesar 2,00 sedangkan pada taraf 1% sebesar 2,65. atau dapat ditulis 2,00 < 2,12 < 2,65.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: perilaku keagamaan siswa lulusan smp mts
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 26 Jun 2020 01:46
Last Modified: 26 Jun 2020 01:46
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/7093

Actions (login required)

View Item View Item