MILA MARSHELA, NIM : 1656300155 (2020) PENGARUH PERSEPSI DAN PENGETAHUAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG PADA BANK SYARIAH MANDIRI CABANG KM 12. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.
|
Text
1_HALAMAN DEPAN.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
2_BAB I.pdf Download (541kB) | Preview |
|
|
Text
3_BAB II.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
4_BAB III.pdf Download (558kB) | Preview |
|
|
Text
5_BAB IV.pdf Download (829kB) | Preview |
|
|
Text
6_BAB V 7 DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (411kB) | Preview |
Abstract
Pengaruh Persepsi dan Pengetahuan Produk Terhadap Keputusan Menabung Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Km 12 Perbankan Syariah merupakan salah satu jenis kegiatan Perbankan yang kegiatannya didasarkan pada prinsip Syariah, yang terbebas dari riba. Akan tetapi, dalam perkembangannya mengalami hambatan, terutama dalam pemasarannya. Sehingga diperlukan strategi yang tepat, agar perbankan Syariah dapat diterima oleh masyarakat. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner dan sampel sebanyak 50 orang. Teknis analisi data menggunakan karakteristik responden, deskripsi tanggapan responden, uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas, uji liniearitas, uji koefisien determinasi (R 2 ), uji regresi linier berganda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi dan pengetahuan produk terhadap keputusan menabung pada Bank Syariah Mandiri Cabang Km 12. Hasil penelitian berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa variabel Persepsi dan Pengetahuan Produk berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan menabung, dengan nilai R 2 sebesar 0,601 atau 60,1% yang artinya pengaruh persepsi dan pengetahuan produk terhadap keputusan menabung dan sisanya sebesar 39,9% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. Kata Kunci : Persepsi, Pengetahuan Produk, Keputusan Menabung.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi |
Depositing User: | fiqo |
Date Deposited: | 02 May 2021 09:34 |
Last Modified: | 02 May 2021 09:34 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8596 |
Actions (login required)
View Item |