PENGARUH HARGA, LOKASI, FASILITAS, DAN SUASANA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN YORK COFFEE AND COOKERY PALEMBANG

Azalika Liani, NIM: 14190052 (2018) PENGARUH HARGA, LOKASI, FASILITAS, DAN SUASANA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN YORK COFFEE AND COOKERY PALEMBANG. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img]
Preview
Text
halaman depan vii-selesai.pdf

Download (516kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (552kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (441kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (513kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (682kB) | Preview

Abstract

Kepuasan konsumen merupakan hal terpenting yang harus dicapai dalam suatu layanan. Hal ini dikarenakan apabila para konsumen tidak puas dengan layanan yang telah diberikan, maka tidak menutup kemungkinan konsumen tidak puas terhadap restoran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh harga, lokasi, fasilitas dan suasana terhadap kepuasan konsumen. Penelitian ini dilaksanakan di York Coffee and Cookery Palembang. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen York Coffee and Cookery Palembang. Sampel diambil sebanyak 110 responden dengan menggunakan teknik non-probability sampling dengan pendekatan sampling purposive. Data di kumpulkan dengan menggunakan metode survey melalui kuisioner yang di isi oleh konsumen. Kemudian data yang diperoleh di analisis dengan menggunakan analisis regresi berganda. Analisi ini meliputi : Uji Validitas, Uji Realibilitas, Uji Asumsi Klasik, Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Hipotesis melalui Uji T dan Uji F, serta analisis Koefisien Determinasi (R 2 ). Hasil penelitian menunjukkan bahwa indikator-indikator pada penelitian ini bersifat valid dan reliable. Pada pengujian asumsi klasik, model regresi bebas multikolinearitas, tidak terjadi heteroskedastisitas dan berdistribusi normal. Urutan individu dari masing-masing variabel yang paling berpengaruh adalah variabel suasana dengan nilai (t 4,942 dan t tabel 1,65936) lalu fasilitas dengan nilai (t x hitung 3,557 dan t tabel hitung 1,65936) harga dengan nilai (t hitung 2,860 dan t tabel 1,65836) dan lokasi dengan nilai (t 1,967 dan t 1,65936). Maka dapat disimpulkan bahwa harga, lokasi, fasilitas dan suasana berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen York Coffee and Cookery Palembang. tabel Kata kunci : harga, lokasi, fasilitas, suasana, kepuasan konsumen

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Depositing User: fiqo
Date Deposited: 02 May 2021 09:34
Last Modified: 02 May 2021 09:34
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8601

Actions (login required)

View Item View Item