ANALISIS PENGARUH INFLASI TERHADAP RETURN ON ASSET DENGAN PEMBIAYAAN BERMASALAH (NPF) SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BANK UMUM SYARIAH PERIODE 2014-2018

YULIA NOVITA SARI, 1656300274 (2020) ANALISIS PENGARUH INFLASI TERHADAP RETURN ON ASSET DENGAN PEMBIAYAAN BERMASALAH (NPF) SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BANK UMUM SYARIAH PERIODE 2014-2018. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img]
Preview
Text
1_HALAMAN DEPAN.pdf

Download (903kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2_BAB I.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3_BAB II.pdf

Download (434kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4_BAB III.pdf

Download (379kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5_BAB IV.pdf

Download (783kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6_BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7_LAMPIRAN.pdf

Download (549kB) | Preview

Abstract

Analisis Pengaruh Inflasi terhadap Return On Asset dengan Pembiayaan Bermasalah (NPF) Sebagai Variabel Intervening pada Bank Umum Syariah Periode 2014-2018 Yulia Novita Sari Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang 2020 Email: novitayulia623@gmail.com Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Inflasi terhadap Return On Asset (ROA) dengan pembiayaan bermasalah (NPF) sebagai variabel intervening pada Bank Umum Syariah di Indonesia periode 2014-2018.. . Populasi dalam penelitian ini adalah 14 Bank Umum Syariah yang terdaftar di OJK periode 2014-2018. Teknik sampel yang digunakan adalah purposive sampling dimana teknik penentuan sampel sesuai dengan pertimbangan tertentu Bank Umum Syariah yang memenuhi kriteria untuk menjadi sampel adalah 4 Bank Umum Syariah yaitu Bank Aceh Syariah, Bank Muamalat, Bank BNI Syariah, dan Bank BRI Syariah, jadi pada penelitian ini terdapat 80 titik amatan (5 tahun x 4 triwulan x 4 bank = 80 ). Teknik analisis data penelitian menggunakan alat analisis SPSS 21 yang terdiri dari analisis statistik dekriptif, Uji Asumsi Klasik, analisis regresi berganda, dan pengujian mediasi menggunakan Causal step dan sobel test. Dengan menggunakan analisis regresi berganda hasil pengujian menunjukan hasil bahwa inflasi berpengaruh positif dan signifkan terhadap Return On Asset, (ROA), inflasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap pembiayaan bermasalah (NPF), pembiayaan bermasalah (NPF) berpengaruh negatif dan signfikan terhadap Return On Asset (ROA), pembiayaan bermasalah (NPF) memediasi anatara pengharuh inflasi terhadap Returm On Asset (ROA). Kata Kunci : ROA (Return On Asset), Pembiayaan Bermasalah (NPF), dan Inflasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Depositing User: fiqo
Date Deposited: 24 May 2021 04:33
Last Modified: 24 May 2021 04:33
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8629

Actions (login required)

View Item View Item