Analisis Kualitas Layanan Edukasi Anak Menggunakan Metode Libqual+TM di Dijas Perpustakaan dan Kearsipan Kota LubukLinggau

Devi Harta Yanti, Mahasiswa and Betty. S, Ag.,M.A, Dosen pembimbing 1 and Budhi Santoso, M.A, Dosen pembimbing 2 (2021) Analisis Kualitas Layanan Edukasi Anak Menggunakan Metode Libqual+TM di Dijas Perpustakaan dan Kearsipan Kota LubukLinggau. Other thesis, Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI_DEVI HARTA YANTI_1654400023.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Kualitas Layananan Edukasi Anak Menggunakan Metode Libqual+TM di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Lubuklinggau. Metode yang digunakan dalam menganalisa data penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan pedekatan deskriftif. Dalam penelitian ini populasi yang dijadikan sampel sebanyak 390 pengunjung Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Lubuklinggau dengan teknik pengambilan sampel yakni menggunakan random sampling. dimana pengumpulan data yang dilakukan yaitu menggunakan angket. Hasil analisis data menggunakan rumus mean dan grandmean. Berdasarkan hasil analisis data keseluruhan memperoleh grand mean 4, 37. Nilai tersebut berada pada rentan skala 4,20 – 5,0 yakni tergolong sangat tinggi. Berdasarkan prolehan nilai tersebut maka dapat dikatakan bahwa Kualitas Layanan Edukasi Anak di Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kota Lubuklinggau sudah berkualitas baik. dan hasil dari penelitian ini ada beberapa indikator yang perlu ditingkatkan yaitu indikator yang memperoleh skor dibawah rata-rata.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: ?? Z665 ??
Depositing User: Fakultas Adab
Date Deposited: 30 Jun 2021 07:45
Last Modified: 30 Jun 2021 07:45
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8823

Actions (login required)

View Item View Item