PENGARUH MENDENGARKAN MUROTTAL AL�QURAN TERHADAP KETENANGAN JIWA PADA NARAPIDANA DILEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KLAS IIA PALEMBANG

EMI, FATMAWATI (2017) PENGARUH MENDENGARKAN MUROTTAL AL�QURAN TERHADAP KETENANGAN JIWA PADA NARAPIDANA DILEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK KLAS IIA PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI ENI FATMAWATI.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh mendengarkan Murottal Al-Qur‟an terhadap Ketenangan Jiwa pada Narapidana diLembaga Pemasyarakatan Anak Klas IIA Palembang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Quasy Experiment dengan Desain Non�equivalent Control Group Design. Sampel penelitian terbagi kedalam dua kelompok yakni, 20 narapidana Kelompok Eksperimen dan 20 narapidana Kelompok Kontrol dengan teknik Random Sampling. Metode pengumpulan data menggunakan Skala Ketenangan Jiwa dan Observasi Ketenangan Jiwa yang dianalisis menggunakan Independet Samples T-test dengan bantuan program SPSS versi 20 for Windows. Hasil yang diperoleh menyatakan Skala Ketenangan Jiwa pretest-posttest (nilai t-hitung 3,238> t-tabel 1,685) dan Observasi Ketenangan Jiwa pretest-posttest (nilai t-hitung 1,690> t-tabel 1,685), maka Ho ditolak dan Hα diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh mendengarkan Murottal Al-Qur‟an terhadap ketenangan Jiwa pada Narapidana diLembaga Pemasyarakatan Anak Klas IIA Palembang.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Psikologi > Psikologi Islam
Divisions: Fakultas Psikologi > 73201 - Psikologi Islam
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 06 Jul 2021 08:55
Last Modified: 16 Feb 2022 08:39
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8848

Actions (login required)

View Item View Item