PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP MEREK ASUS ( STUDY KASUS MAHASISWA FEBI UIN RADEN FATAH PALEMBANG)

IRMA, APRIANI (2017) PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN LAPTOP MEREK ASUS ( STUDY KASUS MAHASISWA FEBI UIN RADEN FATAH PALEMBANG). Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
IRMA APRIANI ( 1310122) FIX.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ekuitas merek terhadap keputusan pembelian laptop merek Asus (study kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Bisnis Islam UIN Raden Fatah Palembang yang sebagian mahasiswa/i menggunakan produk Asus demi menunjang kegiatan belajar mengajar para mahasiswa untuk mempermudah dalam melakukan tugas mereka. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 45 orang responden yang merupakan pengguna dari produk Asus tersebut pada mahasiswa FEBI UIN Raden Fatah Palembang. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer. Metode penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Purposive samling. Uji kualitas data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji validitas person correlation dan uji reliabilitas menggunakan Cronback Alpha. Untuk uji hipotesis dalam penelitian ini, penelitian menggunakan uji R2 yang disesuaikan, dan uji t. Hasil data penelitian ini menunjukkan bahwa variabel ekuitas merek berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Dengan nilai signifikan sebesar 0,000.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 60202 - Ekonomi Syariah (S1)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 29 Jul 2021 02:23
Last Modified: 29 Jul 2021 02:23
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/9369

Actions (login required)

View Item View Item