PENGARUH LOKASI, PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP MINAT NASABAH MENABUNG DI BMT INSAN MULIA CAB. MATA MERAH PALEMBANG

IRHAN, MUHAMMAD (2019) PENGARUH LOKASI, PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP MINAT NASABAH MENABUNG DI BMT INSAN MULIA CAB. MATA MERAH PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (321kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (307kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (473kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (84kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lokasi, pelayanan dan promosi terhdap keinginan seseorang untuk menabung di BMT Insan Mulia Cab. Mata Merah Palembang. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survey atau bertemu secara langsung dan berkomunikasi kepada nasaba yang menabung di BMT. Pengambalian data penilaian ini menggunakan angket, dengan sasaran utama yaitu nasabah produk tabungan di BMT Insan Mulia Cab. Mata Merah. Yang dimana tahap pertama menguji validitas dan reabilitas dari pernyataan di setiap responden. Lalu tahap kedua meregresi variabel lokas, pelayanan dan promosi terhadap minat nasabah menabung di BMT Insan Mulia Cab. Mata Merah Palembang. Pada penelitian ini sampling yang digunakan yaitu menggunakan rumus Hair et al yaitu prosedur sampling yang memilih sampel tergantung pada jumlah indikator dikali lima sampai sepuluh dengan tiap pertimbang tertentu. Data sampel yang di peroleh dalam penelitian ini terdapat 83 reponden. Tehnik analisis pada penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda, dengan menggunakan program statistik SPSS 16.0 Lalu dapat disimpulkan bahwa penelitian ini secara simultan membuktukan bahwa lokasi, pelayanan dan promosi berpengaruh dan signifikan terhadap minat nasabah menabung di BMT Insan Mulia Cab. Mata Merah Palembang. Kata Kunci : Lokasi, Pelayanan dan Promosi terhadap minat nasabah manabung di BMT Insan Mulia Cab. Mata Merah Palembang.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? HG ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61406 - Perbankan Syariah (D3)
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 17 Sep 2021 06:31
Last Modified: 17 Sep 2021 06:31
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/11018

Actions (login required)

View Item View Item