GRAHA PRATAMA, HAPTA (2021) PENGARUH KOMUNIKASI MARKETING TERHADAP RESPON OUTLET (STUDI KASUS PT BUANA SENTOSA NUSANTARA). Undergraduate Thesis thesis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.
|
Text
HAPTA GRAHA PRATAMA COVER.pdf Download (194kB) | Preview |
|
|
Text
HAPTA HALAMAN DEPAN DAN KATA PENGANTAR.pdf Download (315kB) | Preview |
|
|
Text
SKRIPSI HAPTA.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Setiap perusahaan berusaha menciptakan komunikasi yang baik agar mendapat respon yang baik terhadap perusahaan, begitu pula dengan PT Buana Sentosa Nusantara sebagai perusahaan distributor yang memasarkan produk dari mayora, PT Mayora Indah Tbk adalah salah satu perusahaan makanan terbesar di indonesia, sehingga peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Komunikasi Marketing Terhadap Respon Oulet (study kasus PT Buana Sentosa Nusantara), dengan tujuan melihat respon dari oulet dari PT Buana Sentosa Nusantara peneliti meggunakan teori SOR, peneliti juga menggunakan pueposive sampling. Dan masalah yang di angkat yaitu seberapa besar pengaruh komunikasi marketing terhadao respon oulet di PT Buana Sentosa Nusantara?. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh respon oulet di PT Buana Sentosa Nusantara. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Adapun sumber data yang digunakan didapatkan melalui kuisioner dengan sempel yang berjumlah 79 responden, observasi daan wawancara. Serta menggunkan teknis analisis inferrensial dam uji linier sederhana maka hasilnya bahwa pengaruh komunikasi marketing sebesar 30% terhadap respon oulet di PT Buana Sentosa Nusantara dan pengaruhnya positif. Kata Kunci : komunikasi, outlet, konsumen
Item Type: | Thesis (Undergraduate Thesis) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 380 Perdagangan, komunikasi dan transportasi |
Depositing User: | Unnamed user with email perpustakaanfisip@radenfatah.ac.id |
Date Deposited: | 11 Oct 2021 02:00 |
Last Modified: | 11 Oct 2021 02:00 |
URI: | http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/16077 |
Actions (login required)
View Item |