PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA KELAS IX SMP NEGERI 1 SANGA DESA (MUBA)

SNOOPI, LUSI (2018) PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA KELAS IX SMP NEGERI 1 SANGA DESA (MUBA). Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
LUSI SNOOPI 13221043 PDF.pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text
LUSI SNOOPI 13221043.docx

Download (28MB)
[img]
Preview
Text
JURNAL LUSI SNOOPI PDF.pdf

Download (394kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh pendekatan Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa kelas IX SMP Negeri 1 Sanga Desa. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan desain penelitian yang digunakan adalah true exprimental design dengan kategori posttest only control design, populasi yang digunakan adalah seluruh kelas IX yang ada di SMP Negeri 1 Sanga Desa tahun ajaran 2017/2018 yang terdiri dari tiga kelas. Sampel penelitian diambil dengan teknik simple random sampling. Dari tiga kelas populasi diambil dua kelas yang dijadikan sampel yaitu kelas IX.1 sebagai kelas eksperimen dengan jumlah 29 siswa dan kelas IX.2 sebagai kelas kontrol dengan jumlah 28 siswa. Penelitian dilaksanakan selama masing-masing tiga kali pertemuan, dua kali pertemuan untuk pembelajaran dan satu kali pertemuan untuk post-test. Data penelitian dikumpulkan melalui tes dan observasi. Data yang diperoleh dari hasil tes digunakan untuk menguji hipotesis penelitian dengan menggunakan uji-t. Perhitungan statistik yang didapat dari hasil tes menghasilkan = 2,7661 dan ttabel = 2,0040, sehingga > ttabel yang menyebabkan ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pendekatan Contextual Teaching And Learning (CTL) terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa kelas IX SMP Negeri 1 Sanga Desa.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? L1 ??
?? LA ??
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 84202 - Pendidikan Matematika
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 18 Oct 2021 07:14
Last Modified: 18 Oct 2021 07:14
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/17120

Actions (login required)

View Item View Item