PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KONTEN BERITA MAJALAH GATRA SUMBAGSEL

CARITA, NADIYA (2021) PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KONTEN BERITA MAJALAH GATRA SUMBAGSEL. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img] Text
1.pdf

Download (404kB)
[img] Text
2.pdf

Download (497kB)
[img] Text
3.pdf

Download (546kB)
[img] Text
4.pdf

Download (668kB)
[img] Text
5.pdf

Download (270kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (233kB)
[img] Text
DPUSTAKA.pdf

Download (373kB)
[img] Text
KOVER.pdf

Download (94kB)

Abstract

Skripsi berjudul “Persepsi Masyarakat Terhadap Konten Berita Majalah Gatra Sumbagsel”. Dengan rumusan masalah 1) Apa Konten Berita Majalah Garta Sumbangsel ?, 2) Bagaimana Persepsi Masyarakat Terhadap Konten Berita Majalah Gatra Sumbagsel? dan 3) Apa Saja Faktor Yang Mempengaruhi Masyarakat Untuk Membaca Majalah Gatra Sumbagsel?. Pengambilan sampel sebanyak 60 responden. Adapun metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif. Teknik Analisis data menggunakan uji validitas, realibilitas, normalitas, corelations dan hipotesis berdasarkan uji SPSS program windows versi 23. Hasil penelitian menunjukkan 1) Konten Berita Majalah Garta Sumbangsel yaitu kasakkusuk reshuffle, terseret kicauan nurhadi, uji independensi, drama penyelamatan bukopin, SOS-penanganan Pandemi- relawan covid-19, anak mantu megawati di blok rokan, jeratan kedua jiwasraya, dana pensiun BUMN terjebak jiwasraya-gerak cepat tim relawan, menuntaskan jiwasraya-kejaksaan menempuh berbagai cara dalam mengusut kasus jiwasraya. 2) Persepsi masyarakat terkait konten berita majalah GartaSumbagsel Diketahui rtabel dalam penelitian ini adalah 0,2656 dengan taraf signifikan 0,05 dengan rumus degree of feedom yaitu df = n (jumlah sampel)-2, maka df = 60 - 2 = 58 sehingga r tabel 0,2542. dilihat bahwa semua nilai pada pearson correlation> r tabel, maka dapat disimpulkan variabel X dan Y dinyatakan valid karena dari pengisian kuesioner masyarakat menyatakan sangat setuju (SS) konten berita majalah GartaSumbagsel merupakan informasi terpercaya, memotivasi dapat diandalkan. hasil uji corelations diketahui nilai sig (2-tailed) sebesar 0,005 < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan corelations antara Persepsi Masyarakat Terhadap Konten Berita Majalah Gatra Sumbagsel. Dengan pedoman derajat Pearson Correlation sebesar 0,716 berpedoman correlations kuat. 3) Pengisian kuesioner pada responden maka peneliti dapat menganalisis data, hasil uji linier sederhana diketahui besarnya nilai t = 2.923 sedangkan nilai sig sebersar 0,005, dapat dilihat sebagai berikut r hitung 0,005 < 0,05. Nilai sig lebih kecil dari nilai signifikansi 0,05 hal ini berarti bahwa ada pengaruh yang signifikan antara variabel persepsi masyarakat (X) terhadap konten berita majalah Gatra Sumbagsel (Y).

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Konten Berita, Persepsi Masyarakat
Subjects: 000 Komputer, Informasi, dan Referensi Umum > Media Massa, Jurnalisme, Publikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > 70202 - Jurnalistik
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN #3
Date Deposited: 18 Feb 2022 04:24
Last Modified: 18 Feb 2022 04:24
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/19472

Actions (login required)

View Item View Item