Pengaruh Kualitas Layanan, Keunggulan Produk Dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Komunikasi Words Of Mouth Nasabah Pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantor Cabang Syariah Palembang

DAMAIYANTI, RIZKI (2022) Pengaruh Kualitas Layanan, Keunggulan Produk Dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Komunikasi Words Of Mouth Nasabah Pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantor Cabang Syariah Palembang. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (12kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (244kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (466kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (416kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (235kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (147kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (134kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pengaruh Kualitas layanan, Keunggulan produk, dan Kepuasan pelanggan.pdf

Download (250kB) | Preview

Abstract

Pengaruh Kualitas layanan, Keunggulan produk, dan Kepuasan pelanggan Komunikasi Word Of Mouth Nasabah. Tujuan penelitian ini untuk Untuk mengetahui pengaruh Kualitas Layanan terhadap Komunikasi Words Of Mouth Nasabah, Keunggulan Produk terhadap Komunikasi Words Of Mouth Nasabah, Kepuasan Pelanggan terhadap Komunikasi Words Of Mouth Nasabah Pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantor Cabang Syariah Palembang. Jenis penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh nasabah pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantor Cabang Syariah Palemban.Metode yang digunakan dalam pemilihan sampel adalah metode purposive sampling dan menetapkan sampel berdasarkan kriteria yang di tetapkan peneliti. Dari 100 kuesioner yang disebarkan sebanyak 100 kuesioner yang dapat diolah. Data tersebut kemudian diuji kualitas datanya dengan menggunakan uji validitas, uji realibilitas. Setelah dilakukan pengujian kualitas data kemudian diuji menggunakan uji uji asumsi klasik regresi berganda. Adapun pengujian asumsi klasik yang digunakan terdiri dari uji normalitas, uji Autokorelasi, uji multikolonieritas dan uji heteroskedastistas, uji linearitas. Kemudian data dianalisis menggunakan uji koefisien determinasi, uji parsial (t) dan uji simultan (f). Hasil penelitian ini adalah Pengaruh Kualitas layanan, Keunggulan produk, dan Kepuasan pelanggan terhadap Komunikasi Word Of Mouth Nasabah. Kualitas layanan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Komunikasi Word Of Mouth Nasabah. Keunggulan produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Komunikasi Word Of Mouth Nasabah, Kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Komunikasi Word Of Mouth Nasabah Kata Kunci : Kualitas layanan, Keunggulan produk, dan Kepuasan pelanggan, Komunikasi Word Of Mouth Nasabah

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kualitas layanan, Keunggulan produk, dan Kepuasan pelanggan, Komunikasi Word Of Mouth Nasabah
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: UPT PERPUSTAKAAN #3
Date Deposited: 24 Jun 2022 04:01
Last Modified: 24 Jun 2022 04:01
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/20791

Actions (login required)

View Item View Item