STUDI KOMPARASI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY LEARNING DENGAN DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR FIQH SISWA KELAS IX DI MTS NEGERI LUBUKLINGGAU

Pranata, Sony (2022) STUDI KOMPARASI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY LEARNING DENGAN DISCOVERY LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR FIQH SISWA KELAS IX DI MTS NEGERI LUBUKLINGGAU. Undergraduate Thesis thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (213kB) | Preview
[img] Text
Bab 1-5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (126kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian kali ini membahas tentang adakah perbedaan hasil belajar fiqh peserta didik kelas IX MTs Negeri Lubuklinggau yang akan dibagi dua kelompok dengan perlakuan yang berbeda, kelompok satu menggunakan model pembelajaran inquiry dan kelompok dua menggunakan model pembelajaran discovery. Dan juga penelitian ini mencari tahu model pembelajaran inquiry ataukah model pembelajaran discovery yang dapat meningkatkan hasil belajar fiqh peserta didik. Metode yang digunakan pada penelitian kali ini adalah eksperimen semu (quasi experiment). Pretest and Posttest with Noneequivalent Group adalah salah satu jenis rencana eksplorasi yang digunakan para peneliti dalam ulasan ini. Dalam penelitian ini yang dapat menjadi populasi ialah para murid kelas IX MTs Negeri Lubuklinggau tahun pelajaran 2021/2022 dengan jumlah total sebanyak 358 murid. Sedangkan yang menjadi sampel dalam penelitian ini yaitu kelas IX.7 dan IX.8 menggunakan teknik cluster sampling. Nilai rata-rata hasil belajar siswa pada kelompok eksperimen 1 (IX.7) yang dibelajarkan dengan model pembelajaran inkuiri adalah 61,66 berada pada taraf sedang, sedangkan pada kelompok eksperimen 2 (IX.8) yaitu yang diajar dengan model discovery learning, memiliki skor rata-rata 76,39 berada pada tingkat kategori tinggi. Jika t-hitung > t-tabel dari data di atas menunjukkan bahwa t-hitung = 5,02 > t-tabel = 1,666 dengan taraf signifikansi α = 0,05 dan dk = 72 sehingga t-hitung berada pada daerah penolakan, maka H1 diterima pengujian persyaratan. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara kelas eksperimen 1 (IX.7) dan kelas eksperimen 2 dan bahwa hipotesis H0 ditolak dan H1 diterima (IX.8).

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Inquiry Learning, Discovery Learning, dan Hasil Belajar Fiqh
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86208 - Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: SONY PRANATA
Date Deposited: 16 Sep 2022 06:37
Last Modified: 16 Sep 2022 06:37
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/22523

Actions (login required)

View Item View Item