STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGHAFAL Al-QURAN PESERTA DIDIK DI KELAS II MI DAARUL AITAM PALEMBANG

Febriani, Nurjana (2023) STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGHAFAL Al-QURAN PESERTA DIDIK DI KELAS II MI DAARUL AITAM PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
Cover, Abstrak, Daftar Pustaka.pdf

Download (870kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (509kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (458kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (211kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi yang digunakan guru untuk meningkatkan kemampuan menghafal Al-Quran pada peserta didik di kelas II MI Daarul Aitam Palembang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data yang digunakan ialah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan peneliti adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa pertama strategi guru dalam meningkatkan kemampuan peserta didik menghafal Al-Quran, yaitu: penggunaan metode, penggunaan media, kegiatan pembiasaan, dan pemberian hadiah. Kedua kemampuan peserta didik menghafal Al-Quran menjadi 83% yang diukur dari kelancaran, kesesuaian tajwid, dan kefasihan. Ketiga faktor penghambat dan pendukung stratgei guru dalam meningkatkan kemampuan menghafal Al-Quran yaitu faktor penghambatnya adalah kurangnya waktu pada saat hafalan maupun setoran, peserta didik masih ingin bermain dengan temannya, peserta didik tidak bisa membaca huruf Arab. Sedangkan faktor pendukungnya yaitu, Kecerdasan, Sifat tanggung jawab dan disiplin, Kondisi lingkungan sekolah dan rumah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Strategi Guru, Kemampuan Menghafal Al-Quran, Peserta Didik.
Subjects: 200 Agama > 297 Islam > 2x5 Akhlak dan Tasawuf
300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 370 Pendidikan > Pendidikan Dasar
Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Nurjana Febriani -
Date Deposited: 19 Jun 2023 01:06
Last Modified: 19 Jun 2023 01:06
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/28438

Actions (login required)

View Item View Item