PENGARUH SOSIALISASI DAN PROFESIONALITAS TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN TABUNGAN HAJI PADA BANK SUMSEL BABEL SYARIAH CAPEM UIN RADEN FATAH PALEMBANG

Rahmah, Inge (2023) PENGARUH SOSIALISASI DAN PROFESIONALITAS TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN TABUNGAN HAJI PADA BANK SUMSEL BABEL SYARIAH CAPEM UIN RADEN FATAH PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (221kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (523kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (566kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (622kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (416kB) | Preview

Abstract

Rendahnya kesadaran masyakarat mengenai produk yang ditawarkan oleh perbankan syariah menuntut bank syariah untuk bisa memberikan pengetahuan mengenai produk dan jasa yang ditawarkan.Pengetahuan bisa diberikan melalui kegiatan sosialisasi, dengan sosialisasi persepsi masyarakat mengenai perbankan syariah akan semakin baik. Sikap profesionalitas kerja dari karyawan juga menjadi bahan pertimbangan bagi masyarakat untuk memutuskan menggunakan produk tabungan haji. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sosialisasi dan profesionalitas terhadap keputusan nasabah menggunakan tabungan haji pada Bank Sumsel Babel Syariah Capem UIN Raden Fatah Palembang. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 97 responden yang merupakan nasabah Bank Sumsel Babel Syariah Capem UIN Raden Fatah Palembang. Data primer diperoleh dari kuesioner dan kemudian dianalisis dengan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik dan uji analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis. Seluruh pengujian dibantu dengan sofware SPSS27 for windows version. Hasil penelitian ini menunjukkan secara parsial sosialisasi dan profesionalitas berpengaruh posistif dan signifikan terhadap keputusan nasabah menggunakan tabungan haji pada Bank Sumsel Babel Syariah Capem UIN Raden Fatah Palembang. Secara simultan sosialisasi dan profesionalitas juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan nasabah menggunakan tabungan haji pada Bank Sumsel Babel Syariah Capem UIN Raden Fatah Palembang.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Keputusan Nasabah, Profesionalitas dan Sosialisasi
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: INGE RAHMAH 1930603266
Date Deposited: 09 Nov 2023 07:47
Last Modified: 09 Nov 2023 07:47
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/32385

Actions (login required)

View Item View Item