EFEKTIVITAS REWARD DAN PUNISHMENT DALAM MENINGKATKAN KINERJA SERTA MOTIVASI KERJA BAGI KARYAWAN PADA BANK SYARIAH INDONESIA KCP SIMPANG PATAL PALEMBANG

Mustagfiroh, Hilda (2023) EFEKTIVITAS REWARD DAN PUNISHMENT DALAM MENINGKATKAN KINERJA SERTA MOTIVASI KERJA BAGI KARYAWAN PADA BANK SYARIAH INDONESIA KCP SIMPANG PATAL PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (39kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (204kB) | Preview
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (439kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (468kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (417kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (908kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (383kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (404kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Dalam meningkatkan kinerja serta motivasi kerja karyawan Bank Syariah Indonesia KCP Simpang Patal Palembang, maka suatu perusahaan hendaknya memberikan reward dan punishment kepada para karyawan. Untuk menilai efektif atau tidaknya reward dan punishment yang diberikan oleh perusahaan kepada para karyawannya, dapat dilihat dari kinerja dan motivasi mereka melakukan pekerjaan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Efektivitas Reward dan Punishment dalam meningkatkan kinerja karyawan pada Bank Syariah Indonesia KCP Simpang Patal Palembang, dan (2) Bagaimana mekanisme pemberian Reward dan Punishment dalam meningkatkan kinerja karyawan pada Bank Syariah Indonesia KCP Simpang Patal Palembang. Metode penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian field research dengan metode penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui, menganalisis, dan mengklarifikasi suatu masalah fenomena, dan kenyataan sosial yang ada. Data primer dan data sekunder merupakan sumber penelitian ini. Kemudian dalam mengumpulkan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Pada teknik menganalisis data menggunakan teknik reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi data. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Efektivitas reward dan punsihment dalam meningkatkan kinerja karyawan pada Bank Syariah Indonesia KCP Simpang Patal Palembang sudah sejalan dengan target kinerja yang telah diharapkan, namun pada kenyataannya para karyawan sangat antusias pada pemberian reward dibandingkan punishment dikarenakan lebih efektif reward (menguntungkan) daripada punishment (tidak menguntungkan) bagi mereka. (2) Mekanisme pemberian reward dan punishment dalam meningkatkan kinerja karyawan pada Bank Syariah Indonesia KCP Simpang Patal Palembang meliputi presensi atau kehadiran, ketepatan dan kecepatan waktu, perilaku, tanggung jawab peran, kualitas pekerjaan, kerja sama tim, serta kepemimpinan. Kata Kunci: Efektvitas Reward dan Punishment, Kinerja Karyawan, Motivasi Kerja

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Efektvitas Reward dan Punishment, Kinerja Karyawan, Motivasi Kerja
Subjects: Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: HILDA MUSTAGHFIROH 1920603071
Date Deposited: 02 Sep 2024 05:50
Last Modified: 02 Sep 2024 05:50
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/40831

Actions (login required)

View Item View Item