PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KENYAMANAN DAN KEMUDAHAN BERTRANSAKSI TERHADAP KEPUASAN NASABAH DALAM MENGGUNAAN BSI MOBILE BANKING PADA BANK SYARIAH INDONESIA KCP PALEMBANG SUDIRMAN

RAMADHAN, ZULKIFLI (2025) PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KENYAMANAN DAN KEMUDAHAN BERTRANSAKSI TERHADAP KEPUASAN NASABAH DALAM MENGGUNAAN BSI MOBILE BANKING PADA BANK SYARIAH INDONESIA KCP PALEMBANG SUDIRMAN. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img] Text
COVER.pdf

Download (79kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (112kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (292kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (312kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (503kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (197kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan, kenyamanan, dan kemudahan bertransaksi terhadap kepuasan nasabah dalam menggunakan BSI Mobile Banking di BSI KCP Palembang Sudirman. Penelitian ini menggunakan model Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) sebagai kerangka teoretis untuk memahami faktor-faktor adopsi teknologi. Metode kuantitatif diterapkan dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling terhadap 100 nasabah aktif BSI KCP Palembang Sudirman yang telah menggunakan BSI Mobile Banking. Data dikumpulkan melalui kuesioner berbasis skala Likert 1-5, dengan indikator yang disesuaikan untuk mengukur kualitas layanan, kenyamanan, kemudahan bertransaksi, dan kepuasan nasabah. Analisis data dilakukan melalui uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasik (normalitas, multikolinearitas, heteroskedastisitas), serta uji regresi linier berganda dengan bantuan SPSS versi 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas layanan, kenyamanan, dan kemudahan bertransaksi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah. Nilai koefisien determinasi (R²) sebesar 0,668 mengindikasikan bahwa 66,8% variasi kepuasan nasabah dapat dijelaskan oleh ketiga variabel tersebut. Implikasinya, BSI perlu meningkatkan kualitas layanan digital, optimalkan kenyamanan penggunaan, dan pertahankan kemudahan bertransaksi untuk memaksimalkan kepuasan dan mempertahankan loyalitas nasabah.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Layanan, Kenyamanan, Kemudahan Bertransaksi, Kepuasan Nasabah, BSI Mobile Banking.
Subjects: 000 Komputer, Informasi, dan Referensi Umum > Bibliografi
300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi > Ekonomi keuangan
300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi > Ekonomi keuangan > Bank tabungan
600 Teknologi > Manajemen
Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > 61206 - Perbankan Syariah (S1)
Depositing User: ZULKIFLI RAMADHAN 2130603320
Date Deposited: 09 Jul 2025 07:56
Last Modified: 09 Jul 2025 07:56
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/47811

Actions (login required)

View Item View Item