Efektivitas Portal Berita Online Sebagai Sumber Informasi Dosen dan Pegawai Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Riani, Puspa (2016) Efektivitas Portal Berita Online Sebagai Sumber Informasi Dosen dan Pegawai Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. Other thesis, UIN Raden Fatah Palembang.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK Puspa Riani MK.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II Puspa Riani MK.pdf

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I Puspa Riani MK.pdf

Download (461kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III Puspa Riani MK.pdf

Download (670kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV Puspa Riani MK.pdf

Download (420kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V Puspa Riani MK.pdf

Download (89kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover, persembahan Puspa MK.pdf

Download (362kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA PUSPA MK.pdf

Download (228kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Portal berita online merupakan salah satu media massa yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan informasi khalayaknya. Ditengah gempuran arus informasi, sebagian Dosen dan Pegawai Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang menggunakan internet sebagai sumber informasi. Portal berita online merupakan salah satu produk dari internet maka dari itu peneliti ingin melihat apakah portal berita online efektif sebagai sumber informasi bagi Dosen dan Pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana efektivitas portal berita online Detik.com, Vivanews.co.id dan Okezone.com sebagai sumber informasi dosen dan pegawai Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. Penelitan ini menggunakan teori Uses dan Gratifications. Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif, yang mana landasan teori dimanfaatkan sebagai panduan agar fokus penelitian sesuai dengan fakta dilapangan. Objek penelitian ini adalah Dosen dan Pegawai Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang. Dan mencari ke efektivan Portal berita online Detik.com, Vivanews.co.id dan Okezone.com sebagai sumber informasi. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa portal berita online efektif sebagai sumber informasi dilihat dari indikator efektivitas yakni produktivitas portal berita online yang cepat dan update , kualitas yang bisa dipertanggung jawabkan, efesiensi, lebih hemat, fleksibel yang mudah diikuti, kepuasan dan sifat keunggulan dan pengembangan mampu memberiikan informasi pribadi maupun non pribadi Kata Kunci : Efektivitas, Portal Berita Online, Sumber Informasi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 300 Ilmu Sosial (Umum)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Mathematics
Depositing User: dakwah dan komunikasi
Date Deposited: 03 Dec 2019 04:27
Last Modified: 03 Dec 2019 04:27
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5153

Actions (login required)

View Item View Item