PENGARUH METODE IMPROVE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI MTs PARADIGMA PALEMBANG

ISNITA, WINDA (2019) PENGARUH METODE IMPROVE TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI MTs PARADIGMA PALEMBANG. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
Bab I.pdf

Download (205kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab V.pdf

Download (124kB) | Preview

Abstract

Penelitian eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh Metode Pembelajaran Improve terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII MTs Paradigma Palembang. Metode pembelajaran Improve merupakan akronim dari Introducing the new concept, Metacognitive questioning, Practicing, Reviewing and reducing difficulties, Obtaining mastery, Verification, dan Enrichment. Populasi penelitian ini adalah semua siswa kelas VIII MTs Paradigma Palembang. tahun ajaran 2017/2018 yang berjumlah 71 siswa yang terbagi dalam 3 kelas. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan Teknik Cluster Random Sampling dan terpilih 2 kelas sampel yaitu kelas VIII B sebanyak 24 siswa sebagai kelas kontrol dan kelas VIII A sebanyak 24 siswa sebagai kelas eksperimen. Desain penelitian ini adalah Posttest Only Control Design. Nilai rata-rata Hasil belajar pada kondisi akhir kelas Kontrol sebesar 66,87 dimana nilai ini lebih rendah dari pada nilai rata-rata kelas eksperimen sebesar 76,25. Analisis hasil uji-t menghasilkan nilai signifikan 4,03 < 1,67 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh Metode Pembelajaran Improve terhadap hasil belajar matematika bagi siswa kelas VIII MTs Paradigma Palembang

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: metode pembelajaran improve hasil belajar matematika kubus
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 15 Jan 2020 07:46
Last Modified: 15 Jan 2020 07:46
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5669

Actions (login required)

View Item View Item