PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI SMP 1 QURANIAH PALEMBANG

SUMARNI, DEFI (2017) PENGARUH METODE DISCOVERY LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI SMP 1 QURANIAH PALEMBANG. Diploma thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (221kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (96kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian true eksperimental design dengan bentuk the posttest only control design yang bertujuan untuk mengetahui ada atau tidak pengaruh pembelajaran metode discovery learning terhadap kemampuan pemahaman konsep siswa di SMP 1 Quraniah Palembang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas VIII yang ada di SMP 1 Quraniah Palembang tahun ajaran 2018/2019 yang terdiri dari 4 kelas dengan jumlah siswa 125 siswa. Dari data populasi diambil sampel dengan menggunakan penentuan sampel teknik cluster sampling didapatkan dua kelas sampel yaitu kelas VIII2 dengan jumlah 25 siswa sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII1 berjumlah 25 siswa sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan berupa tes yang berisi soal-soal matematika yang telah disesuaikan dengan indikator pemahaman konsep matematika. Tes dilaksanakan sesudah menggunakan metode pembelajaran discovery learning. Berdasarkan hasil analisis data di dapat hasil kemampuan pemahaman konsep yakni kelas eksperimen = 71 dan kelas kontrol = 61,04 dan untuk sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Maka dapat disimpulkan terdapat pengaruh metode discovery learning terhadap kemampuan pemahaman konsep siswa kelas VIII di SMP 1 Quraniah Palembang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: discovery learning kemampuan pemahaman konsep kubus
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Education
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 20 Jan 2020 06:42
Last Modified: 20 Jan 2020 06:42
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/5879

Actions (login required)

View Item View Item