PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN KEPERCAYAAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK SUMSEL BABEL SYARIAH KCP UIN RADEN FATAH PALEMBANG

Yulianda Ertika Sari, 1636300275 (2020) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN KEPERCAYAAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH BANK SUMSEL BABEL SYARIAH KCP UIN RADEN FATAH PALEMBANG. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img]
Preview
Text
1_HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2_BAB I.pdf

Download (327kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3_BAB II.pdf

Download (368kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4_BAB III.pdf

Download (452kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5_BAB IV.pdf

Download (398kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6_BAB V & DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7_LAMPIRAN.pdf

Download (501kB) | Preview

Abstract

Loyalitas nasabah merupakan tuntutan mutlak bagi perusahaan untuk menjamin kelangsungan hidup dalam usaha, karena loyalitas nasabah merupakan puncak pencapain pelaku bisnis. Dengan mendapatkan nasabah yang loyal mampu membuat peluang yang besar bagi bank untuk memperluas jaringan pemasaran dan mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui bagaimanan pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk dan kepercayaan nasabah terhadap loyalitas nasabah Bank Sumsel Babel Syariah KCP UIN Raden Fatah Palembang. Penelitian dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan perhitungan berdasarkan data hasil penyebaran kuesioner. Responden dalam penelitian ini berjumlah 100 responden ditentukan dengan menggunakan rumus slovin dan teknik purposive sampling dengan kriteria responden merupakan nasabah Bank Sumsel Babel Syariah KCP UIN Raden Fatah Palembang. Hasil penelitian uji t menunjukkan bahwa secara parsial kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap loyalitas nasabah, sedangkan kualitas produk dan kepercayaan nasabah masing-masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas nasabah. Hasil penelitian uji F menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan secara bersama-sama antara variabel kualitas pelayanan, kualitas produk dan kepercayaan nasabah terhadap loyalitas nasabah. Kata Kunci :Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk,Kepercayaan Nasabah, Loyalitas Nasabah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 300 Ilmu sosial, Sosiologi dan Antropologi > 330 Ekonomi
Depositing User: fiqo
Date Deposited: 24 May 2021 04:37
Last Modified: 24 May 2021 04:37
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/8685

Actions (login required)

View Item View Item