PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA BERBASIS ADOBE FLASH PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI LENGKUNG UNTUK SISWA SMP

ISNANIA ELIZA, PUTRI (2019) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATEMATIKA BERBASIS ADOBE FLASH PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI LENGKUNG UNTUK SISWA SMP. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
HALAMAN AWAL.pdf

Download (630kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (642kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (453kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (180kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar berupa media pembelajaran Berbasis Adobe Flash pada materi bangun ruang sisi lengkung yang valid, praktis, dan mempunyai efek potensial terhadap hasil belajar siswa kelas IX di SMP Negeri 51 Palembang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian pengembangan yang terdiri dari tahap Preliminary (tahap persiapan dan pendesainan) dan tahap prototyping menggunakan alur formative evaluation (self evaluation, one to one, small group dan field test). Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan lembar validasi, angket, wawancara, tes dan dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IX.C SMP Negeri 51 Palembang dengan jumlah 36 orang dengan tingkat kemampuan yang berbeda. Dari hasil penelitian diperoleh simpulan : (1) Menghasilkan media pembelajaran yang valid dengan melihat komentar dan saran validator serta nilai kevalidan sebesar 83,88 %. (2) Menghasilkan media pembelajaran yang praktis dengan rata-rata persentase 87,89% dari hasil angket yang diisi oleh siswa kelas IX SMP Negeri 51 Palembang, dan (3) Media pembelajaran mempunyai efek potensial terhadap hasil belajar siswa dilihat dari hasil tes siswa dengan nilai rata-rata sebesar 90,1%.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: ?? L1 ??
500 Sains dan Matematika > 510 Matematika
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 84202 - Pendidikan Matematika
Depositing User: UPT Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 03 Aug 2021 01:29
Last Modified: 03 Aug 2021 01:29
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/9444

Actions (login required)

View Item View Item