IMPLEMENTASI KEGIATAN KEAGAMAAN ILMU FIQIH DALAM PEMBENTUKAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA YANG POSITIF MELALUI MATERI WUDHU DI MIN 1 PALEMBANG

ROMADHON, KHARISMA (2020) IMPLEMENTASI KEGIATAN KEAGAMAAN ILMU FIQIH DALAM PEMBENTUKAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA YANG POSITIF MELALUI MATERI WUDHU DI MIN 1 PALEMBANG. Undergraduate Thesis thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (178kB) | Preview

Abstract

Implementasi kegiatan keagamaan merupakan suatu penerapan yang dilakukan berdasarkan kepercayaannya terhadap Tuhan, beribadah mengabdikan diri kepada-Nya, dengan cara melaksanakan kewajiban-kewajiban-Nya sebagai umat manusia serta menjauhi semua larangan-larangan-Nya.Sedangkan dalam ilmu fiqih merupakan suatu pembahasan tentang bagaimana cara beribadah tentang prinsip rukun Islam dan hubungan antar manusia sesuai dengan dalil-dalil yang terdapat dalam Al-Qur'an dan Sunnah. Melalui ilmu fiqih ini pula dapat membentuk suatu karakter siswa yang baik di bidang keagamaan.Adapun penerapan kegiatan keagamaan dalam ilmu fiqih ini peneliti mengambil satu materi yaitu materi berwudhu. Berwudhu merupakan suatu cara untuk menyucikan diri dari hadas kecil agar dapat mengerjakan ibadah-ibadah yang disyariatkan untuk berwudhu terlebih dahulu, yaitu dengan cara menyengaja membasuh anggota badan tertentu sesuai dengan pedoman syariat Islam. Kata Kunci:Kegiatan keagamaan, pembentukan karakter.

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Uncontrolled Keywords: Kegiatan keagamaan, pembentukan karakter.
Subjects: ?? L1 ??
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 86232 - Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: fakultas tarbiyah dan keguruan
Date Deposited: 05 Oct 2021 04:58
Last Modified: 05 Oct 2021 04:58
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/14631

Actions (login required)

View Item View Item