PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJAN INTERAKTIF BERBASIS Website (Google sites) PADA MATERI EUBACTERIA DI SMA/MA

Sari, Eliya indah (2022) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJAN INTERAKTIF BERBASIS Website (Google sites) PADA MATERI EUBACTERIA DI SMA/MA. Undergraduate Thesis thesis, UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

[img]
Preview
Text
artikel eliya (1)-dikonversi.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Media Google sites sangat tepat menjadi alternatif pilihan media pembelajaran jarak jauh. Media website bisa pula dipergunakan selaku media pembelajaran dalam peningkatan efek positif pemakaian internet. Media pembelajaran berbasis Google Sites dikembangkan untuk memotivasi semangat belajar peserta didik. Metode yang dipergunakan ialah metode penelitian serta perkembangannya (RnD) melalui pemakaian model pengembangan ADDIE Penelitian dilakukan dengan tiga tahap saja seperti Analysis, Design, serta Development. Hasil penelitian tersebut memperlihatkan jika perkembangan media pembelajaran Google Sites dilaksanakan menggunakan tiga tahapan media pembelajaran yang diciptakan terbagi atas Halaman Utama, Halaman tujuan, Halaman Materi, Halaman simulasi, Halaman Evaluasi, Halaman Pengumuman,. Media tersebut divalidasi oleh tiga ahli media, ahli media, ahmi materi, ahmi bahasa. Hasil penelitianan menunjukan bahwa hasil media pembelajaran Google sites yang dikembangkan memenuhi 4 ahli materi yaitu lembar validasi ahli materi dengan nilai persentase 91,66%%, lembar validasi media pembelajaran dengan nilai yang diperoleh 89,28%%, dan lembar validasi bahasa nilai yang diperoleh 96,83%%, lembar validasi Rpp nilai yang diperoleh 90,275%. Setelah dilakakukan validasi media pembelajaran memenuhi kategori valid atau layak untuk digunakan. Kata kunci : Media Pembelajaran, Google sites Media Website

Item Type: Thesis (Undergraduate Thesis)
Subjects: Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > 84205 - Pendidikan Biologi
Depositing User: ELIYA INDAH SARI
Date Deposited: 27 Jul 2022 03:40
Last Modified: 27 Jul 2022 03:42
URI: http://repository.radenfatah.ac.id/id/eprint/21310

Actions (login required)

View Item View Item